Sejak kalah dari Olympiakos di laga kedua Liga Champions, Arsenal memang mampu bangkit dan menunjukkan performa gemilang. Dalam empat laga terakhir, anak asuh Arsene Wenger selalu menang.
Tak bisa dipandang remeh karena Arsenal melawan tim-tim kuat. Berturut-turut The Gunners mampu mengatasi perlawanan Manchester United (3-0), Watford (3-0), Bayern Munchen (2-0) dan terbaru mengalahkan Everton (2-1).
"Saya tak ingin melihat terlalu jauh karena kami butuh untuk tetap meningkatkan dan menjaga momentum ini. Ini baru 10 laga di liga, jadi kami masih punya 28 laga untuk dijalani," ujarnya.
"Kami butuh untuk tetap fokus pada apa yang telah kami lakukan dengan baik dan tentu ini membuat kami punya banyak kepercayaan diri dan kami ingin menunjukkan kami bisa lebih kuat dan lebih kuat lagi," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hanya Piala Liga, Arsenal Tetap Mainkan Cech
Liga Inggris 26 Oktober 2015, 20:16
-
Tampil Impresif, Henry Sanjung Ozil
Liga Inggris 26 Oktober 2015, 17:57
-
Prediksi Sheffield Wednesday vs Arsenal 28 Oktober 2015
Liga Inggris 26 Oktober 2015, 16:05
-
Arsenal Tengah Incar El Shaarawy
Liga Inggris 26 Oktober 2015, 14:50
-
Giroud Rela Jadi Pelapis Walcott
Liga Inggris 26 Oktober 2015, 12:45
LATEST UPDATE
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR