Metro melaporkan bahwa negosiasi antara kedua pihak berjalan cukup lancar, satu-satunya ganjalan saat ini hanya tinggal permasalahan gaji.
Kiper Timnas Brasil tersebut saat ini mendapatkan gaji sebesar 45 ribu Pounds per pekan bersama QPR. Sedangkan Arsenal kabarnya hanya mau membayar Cesar tidak lebih dari 30 ribu Pounds per pekan.
Belum ditemukannya kesepakatan soal gaji inilah yang membuat transfer pemain berusia 33 tahun tersebut tak kunjung terealisasi. Arsenal kabarnya telah mengultimatum Cesar agar bersedia menerima nominal gaji tersebut agar transfer segera terealisasi.
Saat ini eks penggawa Inter Milan tersebut tengah menikmati masa liburannya usai memperkuat Selecao di ajang Piala Konfederasi 2013. Begitu kembali dari masa liburan, Cesar akan segera mengumumkan keputusannya. [initial] (mtr/mri)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Podolski: Arsenal masih kesulitan Raih Gelar Juara
Liga Inggris 21 Juli 2013, 22:00 -
Higuain Semakin Dekat ke Napoli
Liga Italia 21 Juli 2013, 16:10 -
'Fans Arsenal Akan Terpukul Dua Kali Bila Fabregas Gabung United'
Liga Inggris 21 Juli 2013, 15:30 -
Arsenal Ingin Julio Cesar Kurangi Permintaan Gaji
Liga Inggris 21 Juli 2013, 07:34 -
Ramsey Senang Dengan Performa Pramusim Arsenal
Liga Inggris 21 Juli 2013, 06:34
LATEST UPDATE
-
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03 -
Jadwal Serie A Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 16:36 -
Incaran Harbolnas 10.10: Kenali Ciri Khas 6 Merek Batik Pria Premium Ini
News 3 Oktober 2025, 16:33 -
Jadwal La Liga Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:16 -
Cek Jadwal dan Live Streaming LaLiga 2025/26 Minggu Ini: di Vidio
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:10 -
Prediksi Napoli vs Genoa 5 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 16:06 -
Saksikan dan Nonton LaLiga 2025/26 Sevilla vs Barcelona, Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:02
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR