The Sunday Mirror menyebut jika The Gunners sudah menggelar pembicaraan serius dengan manajemen Madrid. Mereka dilaporkan mau mengunci transfer senilai 22 juta poundsterling Januari nanti untuk penyerang timnas Prancis itu.
Media Inggris tersebut juga meyakini jika fokus manajer Arsene Wenger sepenuhnya dialihkan pada Benzema karena mereka ogah bersaing dengan Los Blancos memburu mesin gol Liverpool, Luis Suarez.
Selain itu Wenger memandang pembelian kompatriotnya itu sebagai prioritas karena mendapat dukungan dari mantan rekan Benzema di Bernabeu, Mesut Ozil yang sudah hijrah ke London utara musim panas kemarin.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Agen Benzema Rancang Transfer ke Arsenal
Liga Champions 11 November 2013, 23:19
-
Ribery Akui Zidane Ajak Dirinya ke Real Madrid
Liga Champions 11 November 2013, 20:46
-
Seorang Bintang Barca Akan Menuju Madrid Lagi?
Liga Spanyol 11 November 2013, 18:47
-
Plus Minus 5 Kandidat Terkuat Peraih Ballon d'Or
Liga Champions 11 November 2013, 18:00
-
Ozil: Liga Inggris Lebih Kompetitif Ketimbang Liga Spanyol
Liga Inggris 11 November 2013, 17:17
LATEST UPDATE
-
Bila Benar Vlahovic Absen, Juventus Siapkan Kenan Yildiz jadi False 9 Lawan Fiorentina?
Liga Italia 18 November 2025, 09:45
-
Jerman vs Slovakia: Kenapa Aleksandar Pavlovic Ditarik Keluar, Cedera?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:24
-
Declan Rice Ingin Kontrak Baru, tapi Arsenal Minta Sabar, Kenapa?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:21
-
Pemain Cedera Saat Bela Negara di Jeda Internasional: Apakah Klub Dapat Ganti Rugi?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:10
-
Martin Odegaard Kembali: Akankah Mikel Arteta Tetap Memberinya Kebebasan Bergerak?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:03
-
Kabar Baik untuk Interisti! Hasil Tes Denzel Dumfries Jelang Derby Milan Diumumkan
Liga Italia 18 November 2025, 08:37
-
Solusi Panik? AC Milan Pertimbangkan Pulangkan Thiago Silva di Usia 41 Tahun!
Liga Italia 18 November 2025, 08:15
-
Lingkaran Setan Timnas Italia: Mengapa Azzurri Gagal di Kualifikasi Piala Dunia (Lagi)?
Piala Dunia 18 November 2025, 08:05
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR