Walau begitu, Arsene Wenger tak puas dengan margin skor yang muncul. Manajer asal Prancis itu menilai harusnya timnya bisa unggul lebih dari 2-1.
"Kami mencetak dua gol tapi seharusnya kami bisa mencetak lebih, kami bermain bagus di babak kedua dan permainan kolektif kami sebagai sebuah grup cukup bagus.
"Peluang-peluang yang kami ciptakan adalah peluang yang bagus dan kami bermain dengan semangat tinggi dan keyakinan, secara keseluruhan tadi adalah laga yang sangat positif." terang Wenger pada BBC Sport.
Olivier Giroud dan Alexis Sanchez mencantumkan nama dalam papan skor. Sayangnya Meriam London gagal mengukir clean sheet karena gawang David Ospina dijebol Charlie Austin. [initial]
Update berita Premier League mu di sini
- Review : Giroud dan Alexis Menangkan Arsenal
- Review: Young Beri United Tiga Poin
- Review: Bangkit, Man City Lindas Juru Kunci
- Review: Hazard Kokohkan Chelsea di Puncak
- Review: Liverpool Ambil Tiga Poin Dari Burnley
- Highlight Premier League: Newcastle 0-1 Manchester United
- Highlight Premier League: QPR 1-2 Arsenal
- Highlight Premier League: Manchester City 2-0 Leicester City
- Highlight Premier League: Liverpool 2-0 Burnley
- Highlight Premier League: West Ham 0-1 Chelsea
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Merson Prediksi MU Tak Masuk Liga Champions
Liga Inggris 5 Maret 2015, 22:20
-
Gibbs Puji Performa Alexis Sanchez
Liga Inggris 5 Maret 2015, 21:19
-
Gibbs: Giroud Jalani Musim Fantastis
Liga Inggris 5 Maret 2015, 20:36
-
Wenger: Saya Terlalu Keras Kepada Giroud
Liga Inggris 5 Maret 2015, 17:07
-
Menurut Wenger, Inilah Sumber Kekuatan Alexis Sanchez
Liga Inggris 5 Maret 2015, 16:42
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR