- Klub Liga Inggris, Arsenal dikabarkan tengah mencari tambahan amunisi untuk lini serang mereka. Mereka dikabarkan tengah mengincar Nicolas Pepe dari Lille pada musim panas ini.
Arsenal sendiri dikabarkan akan melakukan cuci gudang musim depan. Unai Emery dikabarkan akan menyingkirkan pemain-pemain yang dirasa tidak cocok dengan skema permainannya begitu musim berakhir.
Salah satu lini yang kabarnya mendapatkan sorotan dari Emery adalah lini serang Arsenal. Emery kabarnya akan menyingkirkan beberapa pemain seperti yang dianggap tidak berkontribusi besar bagi lini serang The Gunners.
Dilansir Le10Sports, Emery sendiri mulai aktif mencari pemain baru untuk lini serang mereka. Mereka kabarnya tengah mengincar Nicolas Pepe dari klub prancis, Lille.
Apa alasan Emery memantau perkembangan Pepe? Baca informasi selengkapnya di bawah ini.
Muda dan Berbahaya
Pepe sendiri merupakan penyerang asal Pantai Gading. Ia baru didatangkan klub Ligue 1 itu dari SCO Angers musim lalu.
Pepe yang berposisi sebagai winger kanan ini tampil cemerlang bersama Lille. Musim lalu ia mengemas 13 gol dan 5 assist bagi Lille di ajang Ligue 1.
Musim ini Pepe juga mengawali musim dengan baik. Ia berhasil mencetak 1 gol dan 3 assist di 4 laga perdana Ligue 1 sehingga Emery mulai tertarik dengan aksi sang pemain.
Harga Terjangkau
Menurut laporan tersebut, Arsenal punya kans yang cukup besar untuk mendatangkan Pepe. Pasalnya harga sang pemain tergolong cukup terjangkau untuk pemain dengan bakat seperti dirinya.
Menurut laporan tersebut, pada musim panas ini Schalke sempat menawar Pepe dengan mahar 20 juta euro. Namun tawaran itu ditolak oleh pihak Lille.
Pihak Lille dikabarkan ingin sekitar 30 juta Euro untuk Pepe, di mana angka itu tidak terlalu besar untuk klub sekaliber Arsenal.
Laga Berat
Arsenal sendiri akan melakoni laga berat pada akhir pekan ini di mana mereka akan menyambangi markas Newcastle United pada hari Sabtu (15/9) malam nanti.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sejak 2008, Nwankwo Kanu Sudah Selamatkan Lebih dari 500 Orang
Bolatainment 14 September 2018, 21:52
-
Milan Konfirmasikan Proses Pembajakan Gazidis Tengah Berlangsung
Liga Italia 14 September 2018, 19:19
-
Data dan Fakta Premier League: Newcastle vs Arsenal
Liga Inggris 14 September 2018, 18:02
-
Prediksi Newcastle vs Arsenal 15 September 2018
Liga Inggris 14 September 2018, 18:01
-
Newcastle vs Arsenal, The Gunners Diprediksi Tersungkur
Liga Inggris 14 September 2018, 16:15
LATEST UPDATE
-
Pengakuan Jujur Jonathan David: Luka Gagal Panenka dan Hangatnya Pelukan Juventus
Liga Italia 7 Januari 2026, 08:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 06:16
-
Rapor Pemain Juventus Saat Gilas Sassuolo: Penebusan Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:37
-
Man of the Match Sassuolo vs Juventus: Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:16
-
Hasil Sassuolo vs Juventus: Jay Idzes Tak Berkutik, Bianconeri Menang Besar
Liga Italia 7 Januari 2026, 04:49
-
Hasil Lecce vs Roma: I Giallorossi Sukses Curi 3 Poin di Via del Mare
Liga Italia 7 Januari 2026, 03:57
-
Prediksi Burnley vs Man United 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 03:15
-
Prediksi Parma vs Inter 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Man City vs Brighton 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Prediksi Fulham vs Chelsea 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40























KOMENTAR