Bola.net - - disebut sudah menjadikan winger AS Monaco, Thomas Lemar, sebagai salah satu target mereka di musim panas nanti, menurut laporan The Mirror.
Sosok berusia 21 tahun menunjukkan performa yang sensasional dan Arsene Wenger merupakan pengagum beratnya. Manajer Prancis sendiri dikabarkan akan membangun kembali skuat Arsenal musim depan dan Lemar masuk dalam rencananya.
Wenger sendiri hingga kini masih belum memberikan kepastian soal komitmennya di Arsenal, meski kontraknya akan berakhir di musim panas. Namun demikian, sang manajer menegaskan bahwa ia sudah menyiapkan rencana transfer untuk Gunners dan mengatakan hal tersebut takkan terpengaruh dari bisa tidaknya tim bermain di Liga Champions.
Arsene Wenger
Selain Lemar, Arsenal belakangan juga dikaitkan dengan pemain AS Monaco lainnya, Kylian Mbappe. Sosok berusia 19 tahun itu sudah menunjukkan performa memikat musim ini, termasuk di antaranya menjadi pencetak gol termuda di semifinal Liga Champions ketika melawan Juventus.
Arsenal sendiri kini punya kans besar untuk finish di empat besar klasemen Premier League, usai semalam mereka menang atas Southampton dan kini hanya terpaut tiga angka dari Manchester City yang ada di posisi empat.
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cech Sebut Arsenal Kian Percaya Diri Tembus Liga Champions
Liga Inggris 11 Mei 2017, 16:00
-
Wenger Beber Alasan Tinggalkan Koscielny
Liga Inggris 11 Mei 2017, 15:40
-
Bos Soton Anggap Arsenal Menang Beruntung
Liga Inggris 11 Mei 2017, 15:00
-
Silvestre: Wenger Pasti Bertahan di Arsenal
Liga Inggris 11 Mei 2017, 14:50
-
Wenger Tak Pernah Ragukan Karakter Arsenal
Liga Inggris 11 Mei 2017, 14:40
LATEST UPDATE
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:55
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR