Dalam wawancara baru-baru ini dengan media Marca, Aspas pun mengungkapkan kesulitannya saat pindah ke sepakbola Inggris dari Spanyol.
"Saya sadar bahwa saya datang ke salah satu klub terbesar di eropa akan bermain bersama pemain kelas dunia. Saya dulu selalu berada di tim inti Celta dan selalu berjalan mulus," ungkap Aspas.
"Di Liverpool saya harus berjuang keras mendapatkan tempat seperti pemain baru lainnya. Tidak mudah menembus tim dengan banyak pemain kelas dunia."
"Saya berlatih keras setiap hari untuk mendapatkan porsi bermain lebih. Saya ingin bermain terus di Liverpool. Saya yakin fans akan melihat saya performa terbaik saya segera," imbuhnya.
Karir Aspal bersama The Reds memang sedikit terhambat. Selain harus bersaing dengan Luis Suarez dan Daniel Sturridge, dirinya juga baru saja mengalami cedera selama hampir dua bulan. Sampai sejauh ini pemain berusia 26 tahun itu baru mengemas tujuh laga di Premier League.[initial]
(isf/ada)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Aspas Akui Kesulitan Tembus Tim Utama Liverpool
Liga Inggris 15 Desember 2013, 14:21
-
Bosque: Benitez Wakili Kehebatan Pelatih Spanyol
Liga Champions 13 Desember 2013, 07:38
-
Materazzi: Benitez Orang Yang Sombong!
Liga Italia 10 Desember 2013, 23:40
-
Negredo: Bek di Premier League Lebih Ganas
Liga Inggris 10 Desember 2013, 01:28
-
Casillas: Kekuatan Mental Penting untuk Kiper
Piala Dunia 9 Desember 2013, 12:20
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR