Liverpool saat ini hanya terpisah dua angka dari Manchester City dan mereka akan menjamu tim asuhan Jose Mourinho di Anfield pada 17 Oktober.
"Di bawah sinar cahaya, Anfield adalah tempat yang berbeda. Kami pernah menghadapi mereka di Liga Europa tahun lalu dan atmosfernya amat fantastis. Jadi saya berharap sesuatu yang mirip akan terjadi nanti," tutur Fairclough menurut laman resmi Liverpool.
"Akan ada keinginan untuk menang, kami senang mengalahkan Manchester United dan ini adalah laga besar, semua orang sudah tidak sabar. Ini laga yang unik, MU adalah tim besar. Namun kami bisa menciptakan tempo dengan atmosfer yang ada dan saya yakin ini akan menarik untuk fans."
"Dan jika atmosfernya bagus, hal tersebut akan bisa memberikan performa terbaik di Anfield." [initial]
(lfc/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho: Pemain MU Harus Bisa Motivasi Dirinya Sendiri
Liga Inggris 13 Oktober 2016, 23:28
-
Eks MU Ini Sebut Liverpool Berpeluang Besar Jadi Juara EPL
Liga Inggris 13 Oktober 2016, 23:04
-
Yorke Dukung MU Raih Hasil Positif Lawan Liverpool
Liga Inggris 13 Oktober 2016, 22:37
-
Yorke: MU vs Liverpool Bukan Lagi Pertandingan Terbesar di Inggris
Liga Inggris 13 Oktober 2016, 21:50
-
Tim ISL Berniat Boyong Ibrahimovic Musim Depan
Liga Inggris 13 Oktober 2016, 20:46
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
-
Visi Darren Fletcher untuk Manchester United: Kembalikan DNA Setan Merah!
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:50
-
Dipercaya Jadi Caretaker MU, Darren Fletcher: Ini Beneran Kan?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:27
-
Burnley vs MU: Kobbie Mainoo Bisa Comeback?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:16
-
Manchester United dan Ole Gunnar Solskjaer Semakin Dekat untuk Balikan
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:02
-
BRI Super League: Ze Valente Mencapai Tonggak Penting 100 Laga
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 09:56
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40





















KOMENTAR