Bola.net - - Eks gelandang Arsenal Ray Parlour menyebut kehadiran Pierre-Emerick Aubameyang mampu memberi efek positif pada ruang ganti skuat The Gunners.
Aubameyang dibeli oleh Arsenal dari Borussia Dortmund pada Januari 2018 lalu. Ia direkrut dengan bandrol sekitar 55 juta pounds.
Pembelian pemain asal Gabon ini terbukti jitu. Ia membuktikan dirinya layak dihargai dengan mahal dengan ketajamannya di depan gawang lawan.
Sejauh ini, ia sudah mengemas 24 gol bagi Arsenal. Padahal ia baru tampil 37 kali saja bagi tim asal London tersebut.
Pengaruh Positif di Luar Lapangan
Pembelian pemain berusia 29 tahun itu terbukti tak cuma memberikan efek positif di lapangan. Parlour menyebut Aubameyang juga memberikan efek positif di luar lapangan.
"Ia hebat untuk ruang ganti," buka Parlour pada Daily Star.
“Saya pikir Aubameyang memiliki semangat itu di dalam dirinya dan Anda bisa memberi tahu para pemain benar-benar menanggapinya, yang mana itu sangat hebat," serunya.
"Rekor mencetak golnya luar biasa sejauh ini, tetapi saya hanya berpikir ia membawa lebih banyak ke area ruang ganti dengan sikap yang dimilikinya. Saya pikir para pemain benar-benar menikmati bekerja dengannya,” klaimnya.
Berita Video
Berita video rumor Jose Mourinho dipecat Manchester United karena ada pemain kunci di tim yang menghubungi executive vice-chairman klub, Ed Woodward.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Aubameyang Berefek Positif Bagi Ruang Ganti Arsenal
Liga Inggris 26 Desember 2018, 22:41
-
Pindah ke Juve, Aaron Ramsey akan Dapatkan Gaji Rp 165 Miliar
Liga Inggris 26 Desember 2018, 12:46
-
Diambang Akumulasi, Lucas Torreira Tetap Diminta Tampil Agresif
Liga Inggris 26 Desember 2018, 11:48
-
Owen Yakin Arsenal Bisa Curi Tiga Poin dari Markas Brighton
Liga Inggris 26 Desember 2018, 11:30
-
Petr Cech Sudah Uzur, Arsenal Incar Keylor Navas
Liga Inggris 26 Desember 2018, 10:18
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR