Villas-Boas menjadi favorit pengganti Harry Redknapp di White Hart Lane. Mantan bos Chelsea itu menjadi kandidat kuat pelatih Spurs di antara kandidat lain seperti Laurent Blanc, David Moyes dan Jurgen Klinsmann.
Pelatih asal Portugal yang kerap dipanggil AVB itu sepertinya menjadi pilihan utama dari Chairman Spurs, Daniel Levy, untuk mengisi kursi kosong manajer The Lilywhites. Redknapp sendiri telah dipecat oleh Levy awal bulan ini.
Namun pelatih 34 tahun itu terlihat tidak senang karena Spurs juga memilih kandidat lain. Dia sendiri sebenarnya tertarik untuk mengambil pekerjaan manajer itu. Dalam keterangannya di depan pers, dia terlihat ragu dalam memberikan pernyataan seputar spekulasi yang mengaitkannya dengan klub London Utara itu.
"Tidak ada. Itu semua adalah bohong," jelas mantan pelatih Porto tersebut. (cof/ctr)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Inggris 23 Juni 2012, 22:36

-
Liga Spanyol 23 Juni 2012, 11:24

-
Cudicini Dukung Semua Kandidat Pelatih Spurs
Liga Inggris 23 Juni 2012, 06:00
-
Saha Pertimbangkan Gabung Sunderland
Liga Inggris 23 Juni 2012, 03:00
-
Liga Eropa Lain 22 Juni 2012, 02:30

LATEST UPDATE
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
-
Battle of WAGs Liga Inggris 2025/2026: Arsenal vs Liverpool
Bolatainment 8 Januari 2026, 19:55
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR