Sempat dua kali unggul melalui gol dari Kyle Walker dan Sandro, Spurs harus puas bermain imbang di White Hart Lane setelah Wayne Rooney mencetak dua gol untuk menyamakan kedudukan.
Usai pertandingan, AVB menyebut hasil ini bukanlah hasil buruk bagi tim yang melawan Manchester United. Apalagi di laga sebelumnya Spurs dicukur enam gol tanpa balas saat melawan Manchester City.
"Jelas hasil ini tidaklah buruk karena melawan Manchester United selalu sulit. Saya pikir ini merupakan respon hebat dari para pemain usai kekalahan telak dari Manchester City," ujarnya.
"Para pemain bermain tanpa rasa takut dan tekad yang kuat. Kami juga menunjukkan kekompakan kami," tandasnya.[initial]
Serunya Premier League!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rooney Tegaskan Target United Adalah Premier League
Liga Inggris 1 Desember 2013, 23:42
-
AVB: Lawan United, Seri Bukan Hasil Yang Buruk
Liga Inggris 1 Desember 2013, 22:35
-
AVB Kecam Keputusan Wasit Beri Penalti Untuk United
Liga Inggris 1 Desember 2013, 22:17
-
Kyle Walker: Spurs Beri Bukti Telah Bangkit
Liga Inggris 1 Desember 2013, 22:04
-
Review: Ceroboh, Spurs Gagal Taklukkan United
Liga Inggris 1 Desember 2013, 20:56
LATEST UPDATE
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
-
Loh? MU Putuskan Tidak Beli Gelandang di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 11:45
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55




















KOMENTAR