Pasalnya, klub jawara Premier League dituding telah mengontak defender Prancis, sebelum The Gunners memberikan ijin.
Hal ini tentu semakin memanaskan tensi persaingan kedua klub, mengingat sebelumnya City juga sudah pernah merekrut beberapa penggawa Arsenal seperti Samir Nasri, Emanuel Adebayor, dan Gael Clichy.
Menurut laporan yang diturunkan oleh The Sun, Wenger disebut merasa tidak senang dengan manuver yang dilakukan oleh City tersebut. Diklaim bahwa sang manajer sudah sempat membuat rencana untuk memastikan Sagna bertahan tiga musim lagi di klub, namun yang bersangkutan akhirnya lebih memilih City.
Disebutkan pula bahwa Wenger sejatinya hendak menyetujui permintaan gaji 120.000 pounds per pekan yang diminta Sagna, sebelum yang bersangkutan akhirnya benar-benar membulatkan tekad pergi dari Emirates. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pellegrini Minta Wenger Urusi Klub Sendiri
Liga Inggris 8 Agustus 2014, 23:01
-
Pellegrini: Lampard Bukan Pengkhianat Chelsea
Liga Inggris 8 Agustus 2014, 21:19
-
Wenger Khawatirkan Rekor Pertahanan Arsenal
Liga Inggris 8 Agustus 2014, 20:40
-
Hajar City 4-1, Bintang Muda United Ini Cetak Quattrick
Liga Inggris 8 Agustus 2014, 15:52
-
City Harap Aguero Tegaskan Komitmen Sebelum 14/15
Liga Inggris 8 Agustus 2014, 13:38
LATEST UPDATE
-
Prediksi Charlton vs Chelsea 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR