Pemain Italia sebelumnya disebut akan bergabung dengan kompatriotnya di Stamford Bridge di musim panas, usai keduanya bekerja sama dengan baik di timnas Italia selama Euro 2016. Namun The Blues gagal mendatangkannya dari Juventus.
Chelsea pada akhirnya merekrut David Luiz dari PSG menjelang ditutupnya bursa musim panas, namun sang manajer disebut tidak puas dengan kinerja lini belakangnya sejauh ini.
"Jika memang ada kemungkinan untuk merekrut pemain hebat yang kaya pengalaman, itu akan brilian untuk Chelsea," tutur Ballack menurut talkSPORT.
"Merka adalah tim yang punya momen bagus beberapa tahun silam dan mereka tengah coba meraih sukses lagi. Cara mereka finish musim lalu tidak cukup bagi mereka dan mereka memiliki target yang berbeda, namun mereka harus bisa segera bermain bagus."
"Anda bisa lihat berapa banyak uang yang dihabiskan oleh tim, semua orang ingin memenangkan liga, dan saya tahu dari masa lalu, bahwa sulit memenangkan Premier League. Harus ada perubahan dengan manajer baru dalam hal permainan dan juga hasil akhir, jadi saya harap ini bisa menjadi musim yang bagus." [initial]
(talk/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Faktor Keluarga, Bonucci Sulit ke Chelsea
Liga Inggris 7 Oktober 2016, 14:36
-
Batshuayi Siap Perjuangkan Nasibnya di Chelsea
Liga Inggris 7 Oktober 2016, 14:20
-
Garcia: Chelsea Sudah Jadi Musuh Bebuyutan Liverpool
Liga Inggris 7 Oktober 2016, 13:00
-
Ballack: Bonucci Akan Jadi Rekrutan Bagus untuk Chelsea
Liga Inggris 7 Oktober 2016, 12:20
-
Begovic: Conte Perhatikan Semua Detail
Liga Inggris 7 Oktober 2016, 10:00
LATEST UPDATE
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR