Bola.net - - Michael Ballack mengatakan John Terry harus bertahan di , dan berkeras sang pemain masih bisa bermain di level tertinggi.
Bek berusia 36 tahun hanya memainkan lima pertandingan Premier League musim ini dan kontraknya akan habis di akhir musim, usai mendapat kontrak setahun ketika Antonio Conte datang di musim panas.
Ia lantas dikaitkan dengan rumor ke Bournemouth belum lama ini, namun Conte menegaskan bahwa kaptennya takkan hengkang di Januari.
Ballack lantas mengatakan di talkSPORT: "Saya tidak bisa merekomendasikan bermain untuk klub lain, karena jika anda sudah bermain untuk Chelsea di waktu yang lama, di level tersebut - terutama di Liga Champions, sulit untuk pergi."
"Anda harus selalu mencoba dan berhenti di level tertinggi, di mana semua orang akan mengingat anda dengan baik, apa yang sudah anda raih, dan saya yakin dia akan menemukan solusi yang bagus untuk dirinya sendiri."
"Tidak selalu mudah untuk menemukan akses bagi pemain yang tidak lagi muda. Anda mencintai olahraga ini dan ingin bermain selama mungkin. Namun saya kira dia akan melakukan langkah yang benar - jika itu saya, saya tidak akan bergabung dengan tim dengan divisi yang lebih rendah di Inggris."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Chelsea Bidik Tiga Pemain Ini sebagai Kiper Kedua Chelsea
Liga Inggris 25 Januari 2017, 23:50 -
Chelsea Bersedia Tukar Courtois dengan Morata?
Liga Inggris 25 Januari 2017, 20:55 -
Pato Buka Suara Soal Kegagalan di Chelsea
Liga Inggris 25 Januari 2017, 16:00 -
Joe Cole Rindu Bermain di Chelsea
Liga Inggris 25 Januari 2017, 15:50 -
Fabregas Jadi Rebutan Tiga Raksasa Eropa
Liga Inggris 25 Januari 2017, 15:20
LATEST UPDATE
-
Meski Baru Kalah Beruntun, Enzo Maresca Tak Anggap Liverpool Lawan Mudah
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 09:54 -
Analis Prediksi Pasar Minyak Bakal Surplus Besar, Ini Faktor Pemicunya
News 4 Oktober 2025, 09:44 -
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 09:32 -
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 4 Oktober 2025, 09:31 -
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 4 Oktober 2025, 09:30 -
Jadwal Premier League di SCTV Hari Ini Sabtu 4 Oktober 2025
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 09:23
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR