Saat ini Balotelli sedang mengalami masa-masa sulit. Sejak bergabung dengan Liverpool pada 2014 dari AC Milan, pemain dari Italia tersebut gagal bersinar. Selama berseragam The Reds, ia hanya mencatatkan satu gol di liga.
Musim lalu, ia menjalani masa peminjaman bersama Milan dan kembali ke Anfield pada musim panas ini. Sayangnya, ia tak masuk dalam rencana Jurgen Klopp. Maka Klopp dipercaya akan melepasnya ke klub lain pada musim panas ini.
Ada sejumlah klub yang bersedia menampung Balotelli termasuk di antaranya Sampdoria, Chievo Verona dan Besiktas. Namun negosiasi dengan klub tersebut masih belum menemui titik terang terkait besaran gaji.
Balotelli dan Mourinho pernah dalam satu tim di Inter Milan. Dan dari pertemuan dengan The Special One, ia berharap mendapat pengarahan yang tepat.
Seperti yang diungkapkan Calciomercato, pelatih asal Portugal tersebut mengingatkan agar Balotelli mengubah sikapnya yang tak baik. Selain itu, ia juga meminta agar Balotelli juga tak menuntut bayaran terlalu tinggi dari klub yang akan dibela. [initial]
Baca Juga:
- Carragher Beber Alasan Conte Pilih Oscar Ketimbang Fabregas
- Aktivitas Transfer MU Mandek, Ini Alasannya
- Soriano Konfirmasikan Mustafi Hengkang Dari Valencia
- Ogah ke Real Madrid, Febregas Ingin Buktikan Diri di Chelsea
- Chelsea Akan Kembali untuk Menawar Bek Napoli Koulibaly
- Heskey: Coutinho Bisa Setara Dengan Messi dan Ronaldo
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Zidane Jadi Alasan Varane Tolak Pindah ke MU
Liga Spanyol 17 Agustus 2016, 21:23
-
Paul Pogba Akan Fantastis Untuk Bayern Munchen
Liga Eropa Lain 17 Agustus 2016, 19:15
-
MU Disarankan Rekrut Tiga Amunisi Baru Lagi
Liga Inggris 17 Agustus 2016, 12:55
-
Jelang Debut di MU, Pogba Pamer Gaya Rambut Terbaru nan Nyentrik
Bolatainment 17 Agustus 2016, 05:21
-
MU Rilis Video di Balik Layar Hari Pertama Pogba di Carrington
Open Play 17 Agustus 2016, 04:55
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR