Benitez akhirnya mengungkapkan rasa frustasinya usai membawa Chelsea memenangkan babak kelima Piala FA melawan Middlesbrough dengan skor 2-0. Ia menyatakan bahwa dirinya sama sekali tidak tahu jika ia akan menjadi pelatih sementara. Jadi semua itu mutlak merupakan kesalahan klub.
"Saya memiliki julukan, beberapa orang memutuskan untuk menjuluki saya sebagai sementara. Kenapa? Hanya terjadi dalam kasus ini," tandas Benitez.
"Baiklah, jika mereka ingin menyalahkan saya atas semua kesalahan yang terjadi maka mereka bisa menjuluki saya sebagai sementara dalam hal ini. OK, itu adalah keputusan kalian, saya tidak setuju dengan hal itu, namun itu adalah keputusan kalian, dan sekarang semua orang harus menanggung akibatnya."
Bahkan pelatih yang pernah mengantarkan Liverpool mengangkat trofi Liga Champions ini akan meninggalkan pekerjaannya setelah kontraknya habis pada akhir musim ini.
"Jika kami bisa lolos ke Liga Champions maka saya akan menjadi pria paling bahagia di dunia, namun saya akan pergi tahun depan karena kontrak saya telah berakhir jadi mereka tidak perlu pusing lagi tentang saya. Mereka hanya perlu berkonsentrasi untuk mendukung tim ini," lanjut Benitez. (sky/bgn)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Santos Siap Pagari Neymar Dengan Perpanjangan Kontrak
Bola Dunia Lainnya 28 Februari 2013, 19:49
-
Penggawa Chelsea Terbelah Sikapi Kepemimpinan Benitez
Liga Inggris 28 Februari 2013, 16:20
-
WBA: Chelsea Adalah Orang Tua Bagi Lukaku
Liga Inggris 28 Februari 2013, 15:45
-
Welbeck Nilai Empat Laga Kandang United Krusial
Liga Champions 28 Februari 2013, 15:30
-
Cegah ke Chelsea, Pirlo 'Menakut-nakuti' Conte
Liga Italia 28 Februari 2013, 14:38
LATEST UPDATE
-
Rodrygo Bangkit di Real Madrid: Dari Terpinggirkan Jadi Andalan Xabi Alonso
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 17:59
-
Arsenal vs Liverpool: Ibarat Misi Mustahil untuk The Reds
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:28
-
Satu Sentuhan Darren Fletcher, Kesalahan Fatal Amorim di MU Langsung Terbongkar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:16
-
Prediksi Susunan Pemain Milan vs Genoa: Allegri Turunkan Kekuatan Terbaik?
Liga Italia 8 Januari 2026, 17:12
-
Raphinha Lempar Peringatan ke Real Madrid dan Atletico: Barcelona Siap!
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:59
-
Arsenal vs Liverpool: Saka Kembali Starter, Ini Prediksi Line-up The Gunners
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:57
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:40
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:37
-
Pemain yang Bikin Chelsea Kelabakan, Harry Wilson Punya Sentuhan Magis!
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:27
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR