Rafa merasa para pemain baru sudah waktunya menggantikan para muka lama demi memberikan kemenangan bagi klub ini serta bagi masa depan.
"Saya pikir selalu mudah untuk berbicara mengenai para legenda dan anda harus memiliki rasa hormat yang banyak terhadap mereka," kata Benitez kepada koran-koran Inggris menjelang pertandingan pertama semifinal Piala Liga melawan Swansea.
Topik ini jelas utamanya menyangkut Frank Lampard yang dipersilahkan pergi di akhir musim. Laporan-laporan media mengatakan dua pemain kesayangan para penggemar lainnya, Ashley Cole dan kapten John Terry, juga dapat dikorbankan pada dua tahun mendatang.
"Semua orang tahu legenda-legenda yang berada di sini dan apa yang telah mereka capai. Itu adalah hal bagus perihal sepak bola Inggris, anda harus memiliki ingatan bagus dan menghormati orang-orang yang mencapai sesuatu untuk klub, yang sangat positif," kata pria Spanyol itu.
"Tetapi di saat yang sama anda harus memikirkan masa depan. Anda tidak dapat menunggu." (dym/lex)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho Pelatih Terbaik Dunia Versi IFFHS
Liga Spanyol 9 Januari 2013, 20:28
-
Pirlo Siap Sambut Lampard di Juventus
Liga Champions 9 Januari 2013, 18:44
-
Benitez: Waktu Bagi Legenda Chelsea Hampir Usai
Liga Inggris 9 Januari 2013, 18:03
-
Preview: Chelsea vs Swansea, Ajang Adu Strategi!
Liga Inggris 9 Januari 2013, 17:00
-
Data dan Fakta Capital One Cup: Chelsea vs Swansea City
Liga Inggris 9 Januari 2013, 16:45
LATEST UPDATE
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR