Masa depan Martin Demichelis nampaknya semakin suram di Manchester City. Bek asal Argentina itu mengalami banyak masalah, baik di dalam maupun di luar lapangan sepakbola.
Kinerja Demichelis sangat buruk musim ini, ia bahkan disebut sebagai alasan utama kekalahan Man City dalam derby melawan Man United lalu. Ia juga kerap menjadi kambing hitam kinerja buruk City pada paruh kedua musim ini.
Yang terbaru, Demichelis terancam menghadapi sanksi dari FA karena terlibat perjudian sepakbola. Pemain dan semua staf klub memang dilarang keras terlibat perjudian sepakbola. Tak tanggung-tanggung, Demichelis ditengarai melakukan 12 pelanggaran terkait perjudian.
Pernyataan resmi FA berbunyi: Pemain Manchester City Martin Demichelis dituntut dengan pelanggaran terkait perjudian. Demichelis ditengarai melakukan 12 pelanggaran Aturan FA nomor E8 terkait pertandingan yang berlangsung pada 22 Januari hingga 28 Januari 2016. Demichelis memiliki waktu hingga 5 April 2016 pukul 17:00 untuk merespon tuntutan ini.
Jika Demichelis hanya melakukan pelanggaran biasa (bertaruh dalam sebuah pertandingan yang tidak melibatkan dirinya), maka biasanya hukumannya hanya berupa denda. Tapi jika pelanggarannya memang serius, ia bisa saja dihukum dengan larangan bermain secara global. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Berjudi, Demichelis Akan Dihukum FA
Liga Inggris 30 Maret 2016, 18:52 -
Bayern dan Man City Masuk Perburuan Bellerin
Liga Inggris 30 Maret 2016, 18:14
-
Gaet Pogba, City Siap Tawarkan Gaji 300 Miliar Rupiah per Tahun
Liga Inggris 30 Maret 2016, 15:41
-
Tevez Ungkap Alasan Membelot ke Manchester City
Liga Inggris 30 Maret 2016, 09:02
-
Agen Toure Sebut Sang Bintang Tinggalkan City
Liga Inggris 30 Maret 2016, 07:58
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
























KOMENTAR