Bola.net - - Gelandang Manchester City, Bernardo Silva, meyakini mantan rekannya di AS Monaco Kylian Mbappe berpeluang bergabung dengannya di Inggris.
Mbappe meninggalkan Monaco pada minggu terakhir transfer awal musim ini untuk dipinjamkan ke PSG. Sedangkan Bernardo Silva juga hengkang dari Monaco untuk bergabung dengan tim asuhan Pep Guardiola tersebut.
Dikutip dari tribalfootball, Silva membongkar bahwa Manchester City pun tertarik mendatangkan Mbappe.
"Kylian (Mbappe) sudah pergi menuju klub yang bagus. Dia bergabung dengan tim yang hebat. Dia sangat bagus saat ini dan kami semua senang karenanya," ujar Silva.
SIlva menambahkan, Mbappe saat itu hanya mempertimbangkan PSG atau Real Madrid. Namun tidak menutup kemungkinan pemain muda timnas Perancis tersebut menambahkan Manchester City ke daftar pilihannya.
"Saya tahu pilihan dia hanya antara PSG atau Real Madrid, tetapi kami juga berbicara soal Manchester City meskipun kami tidak membahasnya lebih lanjut," pungkasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Guardiola Sepakat Perpanjang Kontrak di Man City?
Liga Inggris 23 Februari 2018, 23:02
-
Kolo Dukung City Kalahkan Arsenal
Liga Inggris 23 Februari 2018, 19:30
-
Carabao Cup Penting Untuk Guardiola
Liga Inggris 23 Februari 2018, 15:45
-
Angkat Kaki dari Spurs, Walker Ingin Menangkan Trofi
Liga Inggris 23 Februari 2018, 15:10
-
Bernardo Silva: Mbappe Akan Cocok di Manchester City
Liga Inggris 23 Februari 2018, 14:45
LATEST UPDATE
-
Saingi Napoli, Klub Italia Ini Juga Berminat pada Jasa Kobbie Mainoo
Liga Italia 18 November 2025, 10:35
-
Syukurlah! Cedera Tidak Terlalu Serius, Benjamin Sesko Tidak Lama Lagi Comeback di MU!
Liga Inggris 18 November 2025, 10:26
-
Rahasia Ketangguhan Defensif Arsenal: Gawang Kami adalah Rumah Kami
Liga Inggris 18 November 2025, 10:24
-
Ini Daftar Tarif Listrik PLN Triwulan IV 2025 untuk Rumah Tangga: Cek Rinciannya!
News 18 November 2025, 09:56
-
Bila Benar Vlahovic Absen, Juventus Siapkan Kenan Yildiz jadi False 9 Lawan Fiorentina?
Liga Italia 18 November 2025, 09:45
-
Drama Final Liga Padel 2025: Tertinggal 0-3, ACDP Comeback Epik 4-3!
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 09:42
-
Jerman vs Slovakia: Kenapa Aleksandar Pavlovic Ditarik Keluar, Cedera?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:24
-
Declan Rice Ingin Kontrak Baru, tapi Arsenal Minta Sabar, Kenapa?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:21
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR