Mourinho santer dikabarkan sudah pasti akan menuju Old Trafford pada akhir musim nanti. Sementara itu Van Gaal masih menduduki bangku pelatih. Jadi hal ini, kata Ince, tak adil.
"Tidak baik sebagai pelatih dan Anda mendengar tentang pelatih lain akan datang. Anda melihat pada Manchester City. City dan Pep Guardiola membuat kacau, terlepas mereka mengalahkan Aston Villa," terang Ince.
"Semua itu akan berimbas pada pemain. 'Apakah pelatih akan datang? Apakah pelatih baru tak akan datang ke sini?'. Pelatih baru akan membawa pemain baru dan klub akan memulai dari awal. Manchester United selalu tentang konsistensi dan mereka perlu mempertahankan Van Gaal," lanjutnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bicara Mourinho Bisa Berdampak Buruk pada MU
Liga Inggris 14 Maret 2016, 20:57
-
Mata: Lawan Liverpool Ibarat Final
Liga Eropa UEFA 14 Maret 2016, 20:24
-
Jika Tak Inkonsisten, Pogba Bisa Masuk Lima Besar Terbaik Dunia
Liga Italia 14 Maret 2016, 19:31
-
Hajar Emre Can, Fellaini Bebas Hukuman dari UEFA
Liga Eropa UEFA 14 Maret 2016, 18:30
-
Merson Kritik Van Gaal Karena Terus Mainkan Rashford
Liga Inggris 14 Maret 2016, 18:25
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR