Bola.net - - Cedera hamstring yang dialami oleh kapten , Gary Cahill, ketika melawan Leicester City ternyata tidak serius, demikian pernyataan yang melegakan dari Antonio Conte.
Pria Italia melakukan dua rotasi usai sebelumnya menghadapi Arsenal di leg pertama semifinal Piala Liga, dan Cahill, yang kembali diturunkan sebagai starter, harus ditarik keluar di menit ke-33.
Andreas Christensen menggantikan posisinya, namun Conte memperkirakan sang kapten takkan absen terlalu lama.
Antonio Conte
"Saya kira dia sedang ditangani oleh tim dokter sekarang, namun semuanya cukup oke, saya kira cederanya tidak serius," tuturnya di BBC.
Leicester sendiri tampil ngotot pekan lalu dan menyulitkan The Blues untuk menciptakan peluang, bahkan ketika mereka hanya bermain 10 orang menyusul kartu kuning kedua untuk Ben Chilwell.
Eden Hazard tak sanggup memberi kontribusi nyata sebelum ditarik keluar setelah sejam laga berjalan, sementara Alvaro Morata tak melepas satu pun tembakan tepat sasaran.
Hasil ini membuat Chelsea untuk kali pertama dalam sejarah meraih hasil imbang 0-0 di tiga pertandingan beruntun.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Penilaian Figo: Klub EPL Berpotensi Juara Liga Champions
Liga Champions 15 Januari 2018, 21:34
-
Chelsea Empat Kali Seri Beruntun, Conte Masih Punya Dalih
Liga Inggris 15 Januari 2018, 19:05
-
Jalan Terjal Valencia untuk Dapatkan Batshuayi
Liga Spanyol 15 Januari 2018, 18:34
-
Eden Hazard Tak Main Penuh, Rupanya Ini Alasan Conte
Liga Inggris 15 Januari 2018, 15:10
-
Morata Kering Gol Karena Sikap Kekanak-kanakan Conte
Liga Inggris 15 Januari 2018, 15:00
LATEST UPDATE
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:00
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 10 Januari 2026, 08:33
-
Xavi Latih Manchester United? Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:30
-
Prediksi Newcastle vs Bournemouth 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:11
-
Akhirnya! Arsenal Sepakati Kontrak Baru Bukayo Saka
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:02
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR