Bola.net - - Di tengah merebaknya rumor soal kepindahan Riyad Mahrez ke , bos Leicester City, Claude Puel, mengaku siap melepas pemainnya di bursa musim dingin ini.
Namun sosok yang dimaksud Puel bukanlah winger Aljazair, melainkan Ahmed Musa.
Pemain Nigeria bergabung dengan klub pengoleksi satu trofi Premier League di 2016 dengan harga 19,5 juta euro dari CSKA Moscow, namun gagal mendapatkan tempat bermain reguler di stadion King Power.
Terlepas dari laporan mengenai ketertarikan dari Turki, agen sang pemain, Tony Haris, sebelumnya sempat mengatakan bahwa sang pemain akan tetap berada di Inggris.
Ahmed Musa
Dan ketika ditanya apakah winger Nigeria akan dilepas bulan ini, Puel mengatakan di Goal International: "Kita lihat saja."
"Mungkin memang ada kemungkinan. Kami akan lihat nanti dan apakah memang ada peluang bagus bagi klub."
"Bakal selalu ada diskusi dan saya harus membicarakan itu dengan para pemain."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Eks Liverpool Ini Yakin Barkley Buat Keputusan Tepat Gabung Chelsea
Liga Inggris 9 Januari 2018, 23:29
-
Barkley Belum Siap Berlaga Bagi Chelsea Tengah Pekan Ini
Liga Inggris 9 Januari 2018, 22:53
-
Conte: Saya Tak Akan Melupakan Kata-kata Mourinho
Liga Inggris 9 Januari 2018, 22:16
-
Conte Tak Menyesal Berseteru Dengan Mourinho
Liga Inggris 9 Januari 2018, 21:50
-
Wenger Pastikan Belum Ada Tawaran untuk Sanchez
Liga Spanyol 9 Januari 2018, 20:32
LATEST UPDATE
-
Beda Arah Harga Emas 19 November 2025: Antam Stabil, Pegadaian Terkoreksi
News 19 November 2025, 12:01
-
Debut Sempurna Kiper Manchester United di Timnas Belgia
Liga Inggris 19 November 2025, 11:59
-
Bukan Diusir AC Milan, Malick Thiaw Bongkar Alasan Sebenarnya Cabut ke Newcastle
Liga Italia 19 November 2025, 11:46
-
Cinta Mati! Antony Tolak Raksasa Eropa Ini demi Gabung Real Betis
Liga Inggris 19 November 2025, 11:45
-
Manchester United Siap Jegal Liverpool untuk Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 19 November 2025, 11:30
-
OJK Rilis Aturan Baru: Rekening Tanpa Transaksi 1.800 Hari Otomatis Dormant
News 19 November 2025, 11:21
-
Berubah Pikiran, Joshua Zirkzee Bakal Bertahan di Manchester United?
Liga Inggris 19 November 2025, 10:51
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55


























KOMENTAR