Terbaru seperti dilansir Manchester Evening News, Setan Merah dikabarkan sedikit lagi bakal merampungkan transfer kiper muda Belanda bernama Nick Olij dari AZ Alkmaar.
Kedatangan Olij ini sekaligus menjadi penanda semakin besarnya kemungkinan manajer Louis van Gaal membuang Victor Valdes yang ia anggap tak bisa mematuhi aturannya.
Olij yang pada 1 Agustus mendatang akan genap berusia 20 tahun tersebut dalam beberapa bulan terakhir telah berlatih bersama tim utama AZ dan perkembangannya menarik beberapa klub luar Belanda, tak terkecuali United.
Jika jadi merapat ke Old Trafford, maka Olij akan menjadi pembelian kelima United di musim panas ini setelah Memphis Depay, Matteo Darmian, Bastian Schweinsteiger, dan Morgan Schneiderlin. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Robson: Van Gaal Sosok Tak Kenal Ampun
Liga Inggris 20 Juli 2015, 22:00
-
Buang Valdes, MU Segera Daratkan Kiper Muda Belanda
Liga Inggris 20 Juli 2015, 13:13
-
Schweinsteiger: Depay Luar Biasa
Liga Inggris 20 Juli 2015, 09:49
-
MU Banderol Di Maria 1 Triliun
Liga Inggris 20 Juli 2015, 08:38
-
Van Gaal Tantang Chicharito Buktikan Dirinya di Old Trafford
Liga Inggris 20 Juli 2015, 07:45
LATEST UPDATE
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58




















KOMENTAR