Bola.net - - Zlatan Ibrahimovic mengindikasikan bahwa ia tinggal sedikit lagi akan sepenuhnya pulih, dengan mengunggah video yang menunjukkan dirinya menendangi sansak.
Pemain 35 tahun mengalami cedera lutut menjelang berakhirnya musim lalu bersama Manchester United, dan kini ia masih terus menjalani proses rehabilitasi.
Meski Ibrahimovic sudah resmi dilepas oleh Setan Merah, kabar yang beredar luas di Inggris mengatakan ia bisa bergabung lagi dengan mereka dalam beberapa bulan mendatang.
Klip pendek, yang dibagikan sang pemain di akun Twitter-nya, menunjukkan bahwa kondisi lututnya sudah hampir cukup kuat untuk menjalani kerasnya pertandingan di Premier League musim ini.
Which knee? @azsportswear #azbyzlatan pic.twitter.com/xp3Aqmgdkv
— Zlatan Ibrahimović (@Ibra_official) August 20, 2017
Ibrahimovic mencetak 28 gol dalam 46 penampilan musim lalu di United, usai pindah dari PSG di 2016.
Ia mengalami cedera di laga Liga Europa melawan Anderlecht dan sebelumnya diperkirakan takkan pulih sebelum awal tahun 2018 mendatang.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Madrid Beli De Gea Musim Depan
Liga Spanyol 21 Agustus 2017, 22:03
-
Valencia Bidik Gelendang Muda Manchester United
Liga Spanyol 21 Agustus 2017, 19:08
-
Jones: Jalan MU Menuju Juara Premier League Masih Panjang
Liga Inggris 21 Agustus 2017, 13:55
-
Mourinho: Saya Ingin United Kalah
Liga Inggris 21 Agustus 2017, 12:50
-
Bukti Lutut Ibrahimovic Pulih, Tendangi Sansak!
Liga Inggris 21 Agustus 2017, 12:20
LATEST UPDATE
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
-
Battle of WAGs Liga Inggris 2025/2026: Arsenal vs Liverpool
Bolatainment 8 Januari 2026, 19:55
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR