The Blues tengah duduk di peringkat 15 klasemen sementara jelang laga melawan dan kabarnya pemilik klub, Roman Abramovich, akan memecat manajer Jose Mourinho andai mereka gagal menaklukkan armada Jurgen Klopp di Anfield.
Namun Cahill yakin The Blues akan segera kembali ke jalur kemenangan dalam waktu singkat.
"Kami semua tahu bahwa jika para pemain kami menunjukkan kemampuan terbaik mereka, kami akan kembali ke empat besar. Itulah alasan mengapa semuanya begitu membuat kami frustrasi," tutur Cahill pada London Evening Standard.
"Kami punya pemain top dan tidak mungkin semuanya menjadi pemain buruk hanya dalam waktu singkat. Ini hanya masalah bagaimana kami bangkit, namun kami akan melakukannya." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cahill: Chelsea Amat Frustrasi
Liga Inggris 31 Oktober 2015, 23:40
-
Ramires Haus Akan Gelar Juara di Chelsea
Liga Inggris 31 Oktober 2015, 23:20
-
Mourinho: Pemain Chelsea Tak Dapat Rasa Hormat Yang Layak
Liga Inggris 31 Oktober 2015, 23:08
-
Dibantai Liverpool, Gary Lineker Beri Fans Chelsea Sindiran Halus
Liga Inggris 31 Oktober 2015, 23:01
-
Liverpool Rayakan Kemenangan Di Ruang Ganti Chelsea
Liga Inggris 31 Oktober 2015, 22:53
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR