The Blues saat ini menempati posisi ketiga klasemen, tertinggal 11 poin dari Manchester United di puncak dengan menyimpan satu laga tunda. Namun usai membantai Villa 8-0 di Stamford Bridge sementara United tertahan 1-1 di kandang Swansea, Cahill optimis mereka bisa menyusul sang rival.
Saat ditanya apakah ia merasa Chelsea masih bersaing di jalur juara, Cahill menjawab tegas, "Itu tak diragukan lagi. Seperti Anda lihat saat ini Man United sudah tergelincir beberapa poin."
"Mereka tim yang amat kuat dan sudah di papan atas sejak lama jadi ini bakal berat. Namun yang bisa kami lakukan kini hanyalah tak membuang banyak poin dan dengan performa macam ini, kami takkan membuat kesalahan. Jelasnya jarak ini amat besar, namun harus terus mengamankan hasil positif," pungkasnya. (tsp/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lampard Puji Penampilan David Luiz
Liga Inggris 24 Desember 2012, 19:00
-
Bocoran Desain Jersey Madrid-Milan-Chelsea 2013/14?
Open Play 24 Desember 2012, 18:00
-
Ancelotti: Juventus Beruntung Miliki Conte
Liga Italia 24 Desember 2012, 16:00
-
Benitez: Chelsea Kini Kian Ditakuti
Liga Inggris 24 Desember 2012, 12:56
-
Cahill: Chelsea Masih Kandidat Kuat Juara
Liga Inggris 24 Desember 2012, 11:40
LATEST UPDATE
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR