Bola.net - - Arsene Wenger layak mendapat lebih banyak respek dari para suporter, menurut mantan pemain , Sol Campbell.
Pria Prancis, yang sudah menangani tim lebih dari 20 tahun, menghadapi protes dari sebagian fans, namun Campbell merasa bahwa sosok berusia 67 tahun itu sudah mendapatkan hak penuh untuk menentukan kapan ia bakal pergi atau terus bertahan.
Wenger sendiri mengaku sudah mengambil keputusan terkait masa depannya, namun hingga kini belum memberikan konfirmasi apapun.
Sol Campbell
Campbell, yang kini jadi asisten manajer Trinidad dan Tobago, mengatakan di ESPN: "Anda harus lebih menghormatinya. Dia sukses lolos ke Liga Champions di 20 tahun terakhir dan itu fenomenal."
"Tidak banyak tim yang mampu melakukan itu. Dan dia memberikan begitu banyak untuk tim dari sisi permainan, filosofi, dan stadion."
"Dia membawa klub melalui kesulitan finansial. Sekarang mereka menjadi tim yang amat kuat. Sekarang, ini hanya soal menyamakan kualitas stadion dan markas latihan, dengan medali juara, atau setidaknya terus memberikan tekanan dan bersaing dengan tim lain di papan atas."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mesut Ozil Balik ke Bundesliga Demi Ibu?
Liga Inggris 29 Maret 2017, 20:32
-
Iheanacho Kirim Peringatan untuk Arsenal
Liga Inggris 29 Maret 2017, 15:00
-
Giroud Tak Terima Gol Scorpion Kalah dari Carroll
Liga Inggris 29 Maret 2017, 14:50
-
Sterling Siap Main Lawan Arsenal
Liga Inggris 29 Maret 2017, 13:50
-
Pires: Wenger Akan Bertahan di Arsenal
Liga Inggris 29 Maret 2017, 12:30
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
-
Man United vs Arsenal: Duo EPL Berebut Wonderkid 18 Tahun Olympiakos yang Lagi Naik Daun
Liga Inggris 18 November 2025, 17:01
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
-
Rekam Jejak Timur Kapadze di Timnas Uzbekistan: Berapa Kemenangan yang Mampu Diraih?
Tim Nasional 18 November 2025, 16:54
-
Dua Wajah Florian Wirtz: Tajam untuk Timnas Jerman, Meredup di Liverpool
Liga Inggris 18 November 2025, 16:39
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55




















KOMENTAR