Bola.net - - Legenda Manchester United, Ryan Giggs, mengatakan bahwa pemain , Adam Lallana, dengan cepat telah menjadi bintang utama timnas Inggris.
Pria Wales membuat pernyataan itu di ITV, usai tim Tiga Singa meraih kemenangan 2-0 atas Lithuania.
Lallana menunjukkan performa apik musim ini dan ia juga menunjukkan aksi mengesankan di level Internasional. Sosok berusia 28 tahun sudah mencetak tiga gol di lima penampilan terakhirnya di Inggris.
Lallana kembali bermain bagus semalam dengan memberikan assist untuk Jamie Vardy dan performa apiknya itu tak lepas dari pengamatan Giggs.
Ryan Giggs
"Dia dengan cepat menjadi salah satu bintang utama Inggris," tuturnya. "Dia selalu bergerak, dia selalu membuka ruang, dan dia memiliki teknik bagus ketika menguasai bola. Sulit merebut bola darinya, dia bisa bergerak ke manapun."
"Dan kini ia juga mampu mencetak gol. Dia amat impresif."
"Sistem yang ada cocok dengannya dan dia sulit untuk dihadapi ketika anda menjadi seorang bek."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Eks Barca Ini Yakin Liverpool Bisa Tembus Empat Besar EPL
Liga Inggris 27 Maret 2017, 23:17
-
Performa Lallana Buat Southgate Terkesan
Piala Dunia 27 Maret 2017, 20:57
-
Milner Jadi Bek Kiri, Legenda Liverpool Ini Terkejut dan Senang
Liga Inggris 27 Maret 2017, 15:15
-
Giggs: Lallana Sudah Jadi Bintang Utama Inggris
Piala Dunia 27 Maret 2017, 14:30
-
Figo: Liverpool Beruntung Punya Gerrard
Liga Inggris 27 Maret 2017, 13:30
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR