Bola.net - - Gelandang , Emre Can, memuji trisula lini depan klubnya sebagai bentuk kerja sama yang luar biasa, usai mereka menang 4-1 atas West Ham pekan lalu.
Mohamed Salah, Roberto Firmino, dan Sadio Mane sama-sama mencetak gol ketika tim asuhan Jurgen Klopp bermain di liga domestik dan meraih kemenangan meyakinkan atas tim asuhan David Moyes.
Liverpool kini sudah mencetak lebih dari 100 gol per musim, dan trio penyerang mereka menyumbang 66 di antaranya. Can lantas memuji kemampuan timnya, yang bisa mencetak gol kapanpun dan dimanapun.
"Luar biasa. Tiga pemain depan kami bisa mencetak gol di menit berapapun," tutur pemain Jerman di laman resmi klub. "Luar biasa sekali melihat kemampuan mereka. Mereka kembali melakukannya. Kami selalu bahagia jika mereka mencetak gol dan kami menang."
Emre Can
"Saya bahagia saya bisa mencetak gol karena kami melatihnya dan saya mencetak gol seperti itu."
"Selalu bagus rasanya ketika anda melatih sesuatu dan kemudian mencetak gol dengan cara yang persis. Saya bahagia, tentu saja, ketika saya mencetak gol dan membantu tim."
Liverpool akan menghadapi Newcastle di Premier League akhir pekan ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Menurut Mourinho, Liverpool Tetap Lawan Yang Spesial
Liga Inggris 26 Februari 2018, 22:51
-
Jika Ingin Bebas Kritikan, Lukaku Harus Dengarkan Saran Carragher
Liga Inggris 26 Februari 2018, 22:17
-
Tandang ke Anfield, Kaki Evra Alami Cedera Mengerikan
Liga Inggris 26 Februari 2018, 21:52
-
Pujian Zabaleta Untuk Trio Lini Serang Liverpool
Liga Inggris 26 Februari 2018, 17:56
-
Zabaleta Akui Keperkasaan Liverpool
Liga Inggris 26 Februari 2018, 17:30
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR