
Bola.net - Sebuah saran diberikan Lee Sharpe ke manajemen Manchester United terkait perburuan manajer baru mereka. Ia menyebut bahwa Setan Merah bisa mempertimbangkan mempekerjakan Unai Emery sebagai manajer baru mereka.
Manchester United belakangan ini ramai dikabarkan akan melakukan pergantian pelatih di musim panas nanti. Setan merah dilaporkan sedang mempertimbangkan serius untuk memecat Erik Ten Hag di musim panas nanti.
Saat ini sudah muncul banyak spekulasi siapa manajer baru MU di musim depan. Sejumlah nama-nama beken dikaitkan dengan pekerjaan tersebut.
Sharpe sendiri baru-baru ini sumbang satu nama kandidat manajer baru MU. Ia menilai Setan Merah perlu mempertimbangkan untuk mempekerjakan Unai Emery.
Simak penjelasan Sharpe mengapa mempekerjakan Emery di bawah ini.
Manajer Top

Kepada DAZN, Sharpe menilai bahwa Emery harus jadi calon yang dipertimbangkan MU sebagai pengganti Ten Hag.
Ia menyebut bahwa sang pelatih telah melakukan pekerjaan luar biasa di Aston Villa sehingga ia berkesempatan meraih banyak kesuksesan di MU.
"Jika saya harus memilih siapa pengganti Erik Ten Hag, maka Unai Emery akan jadi pilihan utama saya," ungkap Sharpe.
Butuh Dukungan

Sharpe menyebut bahwa Unai Emery bisa membuat Manchester United kembali bertaji tidak hanya di Inggris tetapi juga di Eropa.
Namun ia menyebut bahwa sang manajer butuh dukungan penuh dari manajemen agar Setan Merah bisa tampil dengan impresif.
"Jika dia diberikan dukungan dan support dari manajemen United, saya yakin ia bisa mengulangi hal yang sama di United. Dia bisa jadi manajer berkelas bagi mereka," pungkasnya.
Dua Kandidat Utama

Menurut gosip yang beredar belakangan ini, INEOS sudah mengantongi dua nama kandidat pengganti Ten Hag.
Nama Graham Potter dan Roberto De Zerbi dilaporkan jadi dua nama terkuat untuk menggantikan pelatih asal Belanda itu di musim depan.
Klasemen Premier League
(DAZN)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cari Pengganti Ten Hag? Kenapa Tidak Coba Rekrut Unai Emery, MU?
Liga Inggris 19 April 2024, 19:30
-
Terungkap, Casemiro Nyaris Batal Gabung Manchester United
Liga Inggris 19 April 2024, 19:15
-
Antony: MU Salah Besar Jika Remehkan Coventry City!
Liga Inggris 19 April 2024, 18:16
-
Performa Mengecewakan, Antony Janji Bakal Terus Berbenah
Liga Inggris 19 April 2024, 17:47
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 5 Januari 2026, 11:11
-
Daftar Pebulu Tangkis Indonesia dan Hasil Drawing Malaysia Open 2026
Bulu Tangkis 5 Januari 2026, 11:03
-
Kabar Baik MU! Bruno Fernandes dan Mason Mount Fix Comeback Lawan Burnley
Liga Inggris 5 Januari 2026, 10:41
-
Telan Dua Hasil Imbang Beruntun, Matheus Cunha Minta MU Lekas Move On
Liga Inggris 5 Januari 2026, 10:24
-
Kritik Manajemen MU, Ruben Amorim Terancam Dipecat?
Liga Inggris 5 Januari 2026, 09:59
-
Daftar Pemain Voli Putri Gresik Phonska Plus Pupuk Indonesia di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 09:57
-
Panduan Lengkap Skrining BPJS Kesehatan 2026: Begini Caranya!
News 5 Januari 2026, 09:11
-
Daftar Pemain Voli Putra Jakarta Garuda Jaya di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 09:08
LATEST EDITORIAL
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
-
6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jendela Transfer Januari 2026
Editorial 30 Desember 2025, 12:43

























KOMENTAR