Bola.net - - Kiper Manchester United, David De Gea adalah kiper terbaik kedua yang pernah bermain dalam sejarah Premier League.
Itulah pandangan dari pandit Sky Sports sekaligus legenda Liverpool, Jamie Carragher.
Carragher berbicara dalam program acara Monday Night Football bersama kiper legendaris Manchester United, Peter Schmeichel.
Dua mantan pemain ini membahas penyelamatan gemilang yang dilakukan De Gea saat bermain imbang tanpa gol melawan Liverpool pekan lalu. Yakni saat dia menggagalkan peluang dari tembakan Joel Matip dari jarak dekat dengan kaki kirinya.
Dan Carragher mengatakan hanya Schmeichel yang lebih baik dari kiper nomor satu Spanyol itu dalam 25 tahun sejarah Premier League.
"Saya pikir dia adalah kiper terbaik di dunia. Jelas saya tak tahu banyak soal kiper seperti anda, tapi dari apa yang saya lihat, bila saya memiliki tim impian, De Gea akan masuk di dalamnya," ujarnya kepada Schmeichel.
"Kita katakan hari ini bahwa kita memiliki kiper terbaik dalam sejarah Premier League di sini (Schmeichel), saya pikir De Gea adalah yang kedua," sambungnya.
"Saya pikir ada beberapa kiper besar di Premier League, David Seaman, Petr Cech terutama ketika waktunya di Chelsea. Tapi saya akan memilih De Gea di belakang Schmeichel dari kiper Premier League secara keseluruhan. Saya pikir dia bagus," tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho Tegaskan Tidak Akan Setia di United
Liga Inggris 17 Oktober 2017, 23:22
-
Eks Liverpool Ini Pilih Kritik Klopp Ketimbang Mourinho
Liga Inggris 17 Oktober 2017, 22:19
-
Batshuayi Dipandang Belum Pantas Main di Chelsea
Liga Inggris 17 Oktober 2017, 21:54
-
Tampil Bagus Lawan Watford, Mertesacker Dipuji Eks MU Ini
Liga Inggris 17 Oktober 2017, 21:27
-
Eks MU Ini Jengkel Lihat Mourinho Pakai Taktik Parkir Bus
Liga Inggris 17 Oktober 2017, 20:56
LATEST UPDATE
-
Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Sabtu 10 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Tottenham vs Aston Villa 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Everton vs Sunderland 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 06:25
-
Hasil Piala Afrika Tadi Malam: Mazraoui Pulangkan Bryan Mbeumo ke MU
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Bukan Pelatih, Lionel Messi Ungkap Rencana Pensiun, Apa Itu?
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Prediksi Como vs Bologna 10 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 05:00
-
6 Rekor Mustahil yang Bisa Dihancurkan Cristiano Ronaldo Tahun 2026
Asia 10 Januari 2026, 04:30
-
Prediksi Charlton vs Chelsea 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR