Bola.net - - Jamie Carragher ingin mendatangkan Riyad Mahrez di musim panas.
Pemain Aljazair dinobatkan sebagai Pemain Terbaik PFA musim lalu usai Leicester City keluar sebagai juara Liga Inggris, dengan mencetak 17 gol dan memberikan 10 assist dalam 37 penampilan.
Mahrez merupakan salah satu pemain yang diincar oleh banyak klub besar di musim panas, seperti halnya Jamie Vardy, namun keduanya akhirnya memutuskan untuk terus bertahan membela The Foxes di King Power Stadium.
"Mahrez memiliki keinginan untuk hengkang, namun tidak ada tawaran konkrit yang masuk. Saya sebelumnya amat ingin Liverpool merekrut Mahrez. Saya amat suka melihat dia musim lalu, dia biasa membuat saya amat antusias dengan cara dia menusuk pertahanan lawan dari sisi kanan dengan kaki kirinya," tutur Carragher di Daily Mail.
"Saya kaget tidak ada satupun tim besar yang memberikan penawaran untuk pemain sayap yang begitu bertalenta, yang mampu mencetak gol dan membuat banyak assist."
Namun demikian, Mahrez gagal mengulang performa apiknya di musim kompetisi kali ini dan sejauh ini sang pemain baru bisa membuat tiga gol, semuanya dari titik penalti dan juga dua assists.
"Lihat bagaimana dia sudah bermain, sejak mengikat kontrak baru. Di fase yang sama tahun lalu, dia sudah mencetak 10 gol, yang mungkin setara dengan 11 angka. Tahun ini? Dia mencetak tiga penalti di Premier League, yang mungkin setara dengan satu poin."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Klopp Temukan Kesalahan Liverpool Lawan Bournemouth
Liga Inggris 11 Desember 2016, 21:41
-
Ini Penjelasan Klopp Terkait Darmawisata Liverpool ke Barcelona
Liga Inggris 11 Desember 2016, 20:09
-
Kekalahan Lawan Bournemouth Jadi Pelajaran Berharga Bagi Liverpool
Liga Inggris 11 Desember 2016, 19:49
-
Carragher Ingin Liverpool Comot Riyad Mahrez
Liga Inggris 11 Desember 2016, 07:00
-
Liverpool dan Tottenham Inginkan Chicharito
Liga Inggris 10 Desember 2016, 23:20
LATEST UPDATE
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:55
-
Kata-kata Pertama Antoine Semenyo Setelah Gabung Man City dan Tolak MU-Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:07
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52






















KOMENTAR