Bola.net - - Bos Manchester City, Josep Guardiola, adalah sosok yang terlalu banyak berpikir rumit soal taktik, menurut mantan manajer dan pemain , Ruud Gullit.
Manajer Spanyol masih menyesuaikan diri di Premier League, usai datang ke Etihad di musim panas.
Sebelumnya ia pernah meraih sukses di Barcelona dan Bayern Munchen, di mana ia sukses menaklukkan La Liga, Bundesliga, dan juga kejuaraan berlevel Internasional.
Namun demikian, Gullit merasa bahwa Guardiola kini terlalu banyak bereksperimen dengan taktik yang ada di City, terutama di lini belakang.
"Manajer Spanyol terlalu banyak mengubah taktik dan dia melakukannya sepanjang waktu," tutur Gullit di BBC Sport.
"Dia terus mengubah sistem permainan di antara tiga atau empat bek dan dia adalah manajer yang akan menempatkan para pemain di tiga posisi berbeda di tiga pertandingan dan menurut saya ini terlalu berlebihan. Pada akhirnya dia akan menemukan sebuah sistem dan semuanya akan bekerja di City, namun itu tidak terjadi sekarang, terutama di lini belakang."
"Saya bisa paham mengapa Guardiola frustrasi, karena City membuat banyak peluang dalam satu pertandingan, tidak hanya ketika pekan lalu mereka kalah melawan Chelsea, dan tidak adil sepertinya mengapa mereka tidak bisa menang. Namun sepakbola memang tidak adil, sepakbola adalah soal menang - bagaimanapun anda melakukannya."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Man City Tak Sudi Pertahanannya Dituding Lemah
Liga Inggris 11 Desember 2016, 13:03
-
Gullit: Guardiola Terlalu Banyak Berpikir Soal Taktik
Liga Inggris 11 Desember 2016, 05:20
-
Joe Hart Tak Yakin Punya Masa Depan di City
Liga Inggris 11 Desember 2016, 04:20
-
Guardiola: Saya Punya Banyak 'Philipp Lahm' di City
Liga Inggris 11 Desember 2016, 03:00
-
Hasil Pertandingan Leicester City vs Manchester City Skor: 4-2
Liga Inggris 11 Desember 2016, 02:23
LATEST UPDATE
-
Prediksi Charlton vs Chelsea 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR