Bola.net - - Michael Carrick mengatakan ia amat mendambakan memenangkan trofi bersama Manchester United menjelang akhir karirnya di Old Trafford.
Carrick akan berusia 36 di musim panas nanti dan kontraknya akan berakhir di penghujung musim.
Belum ada kepastian apakah klub akan mempertahankannya musim depan, namun gelandang Inggris itu menegaskan ia ingin menutup musim ini dengan raihan prestasi, karena tahu ini bisa jadi musim pamungkasnya di klub.
Michael Carrick
"Terlepas dari apakah ini adalah musim terakhir saya atau tidak, itu tidak akan ada bedanya. Tidak ada banyak kesempatan bagi anda untuk masuk ke final," tutur Carrick menurut Mirror.
"Itulah sesuatu yang saya sadari. Semakin anda bertambah tua saya kira anda semakin menyadari itu dan anda tidak ingin melewatkan peluang yang ada. Kami sudah masuk final Piala Liga dan di kompetisi lain kami juga merasa punya peluang yang bagus, tidak ada yang berubah."
"Saya amat ingin meraih gelar juara, amat ingin memenangkan trofi lagi dan ingin klub kembali memenangkan trofi secara reguler."
United akan bermain melawan Watford di Old Trafford akhir pekan ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Conte: Ada Enam Tim Masih Berpeluang Juara Musim Ini
Liga Inggris 10 Februari 2017, 23:54
-
Mourinho Beber MU Tak Akan Merombak Pemain
Liga Inggris 10 Februari 2017, 23:21
-
Juan Mata Berkisah Sulitnya Bermain di MU
Liga Inggris 10 Februari 2017, 22:36
-
Penasaran Gelar Premier League, Mata: Tidak Ada Waktu Santai
Liga Inggris 10 Februari 2017, 20:45
-
Akui Mirip dengan Mourinho, Mazzari Juga Puji Conte
Liga Inggris 10 Februari 2017, 15:40
LATEST UPDATE
-
Prediksi Inter vs Napoli 12 Januari 2026
Liga Italia 11 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Barcelona vs Real Madrid 12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 02:00
-
Man of the Match Man City vs Exeter City: Antoine Semenyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 01:49
-
Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid Jelang Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 00:10
-
Joan Garcia Siap Jalani Debut El Clasico Sebagai Kiper Terbaik Eropa
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:57
-
Prediksi Bayern vs Wolfsburg 11 Januari 2026
Bundesliga 10 Januari 2026, 23:56
-
Prediksi Man United vs Brighton 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:51
-
Rodrygo Goes Dipastikan Fit, Siap Guncang El Clasico Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:48
-
Prediksi Fiorentina vs Milan 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 23:47
-
Prediksi Portsmouth vs Arsenal 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:41
-
Hansi Flick Pastikan Lamine Yamal Siap Hadapi El Clasico
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:33
-
5 Pertanyaan yang Harus Dijawab Ole Gunnar Solskjaer dalam Wawancara Manajer Man Utd
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR