Sebelumnya, manajer Chelsea itu ngotot menyalahkan timnas Spanyol atas cedera hamstring yang saat ini diderita strikernya. Namun tudingan tersebut coba ditepis oleh Juan Jose Garcia Cota, dokter khusus Tim Matador.
"Ia (Costa) tak bicara apapun soal hamstring. Saat ia datang ke timnas, ia mengatakan pada kami ia punya masalah kecil di bagian kunci paha, namun itu bukan hal besar. Ia mungkin sudah menderita itu di Chelsea dan ia tak mengeluh apapun soal masalah itu selama membela timnas," tuturnya pada IBTimes UK.
Lebih jauh ia menambahkan, "Ia ditangani oleh fisio (seperti yang lain) dan tak punya batasan apapun saat berlatih. Saya tak bisa katakan itu cedera atau masalah besar. Itu hal kecil yang sangat biasa pada setiap pesepakbola profesional. Ia bahkan tak minta diobati atau dipindai, atau semacamnya." (ibt/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ditinggal Bintangnya ke Chelsea, Simeone Justru Senang
Liga Spanyol 30 Oktober 2014, 22:58
-
QPR Ingin Beri Chelsea Kejutan
Liga Inggris 30 Oktober 2014, 20:43
-
'Chelsea Tim Terbaik Inggris, Mereka Bisa Juara'
Liga Inggris 30 Oktober 2014, 20:00
-
Mourinho: Sulit Berkata Tidak Kepada Manchester United
Liga Inggris 30 Oktober 2014, 19:35
-
Cedera Costa, Dokter Spanyol Balik Serang Mourinho
Liga Inggris 30 Oktober 2014, 15:45
LATEST UPDATE
-
Kabar Baik untuk Interisti! Hasil Tes Denzel Dumfries Jelang Derby Milan Diumumkan
Liga Italia 18 November 2025, 08:37
-
Solusi Panik? AC Milan Pertimbangkan Pulangkan Thiago Silva di Usia 41 Tahun!
Liga Italia 18 November 2025, 08:15
-
Lingkaran Setan Timnas Italia: Mengapa Azzurri Gagal di Kualifikasi Piala Dunia (Lagi)?
Piala Dunia 18 November 2025, 08:05
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR