Bola.net - - tampaknya tak ingin kehilangan salah satu pemainnya di bursa transfer yang akan datang, yaitu Tiemoue Bakayoko. Pemain tersebut disebut menjadi incaran Borussia Dortmund, namun Chelsea memasang harga mahal untuk mempertahankannya.
Bakayoko sendiri saat ini tengah menjalani masa-masa sulit pada musim musim perdananya di Chelsea. Pemain asal Prancis tersebut mengalami kesulitan selama bermain di Chelsea sejak meninggalkan AS Monaco tahun lalu.
Bakayoko lebih sering duduk di bangku cadangan. Sejak bulan Februari tahun ini, Bakayoko baru bermain selama 212 menit di Premier League.
Dortmund rupanya tertarik menampung Bakayoko. Klub asal Jerman tersebut kebetulan juga tengah mencari pemain baru untuk menggantikan peran Julian Weigl, Gonzalo Castro, Nuri Sahin yang kerap disebut akan hengkang.
Menurut laporan yang dilansir Sporsmole, Chelsea tak akan melepas Bakayoko dengan harga murah. Jika Dortmund berkenan menebusnya, maka harganya tak kurang dari 53 juta pounds. Harga tersebut sungguh mahal untuk klub asal Jerman tersebut.
Bakayoko sendiri tercatat melakukan 27 penampilan di semua kompetisi sejauh ini. Pemain 23 tahun tersebut baru mampu mencetak dua gol dan memberikan dua assist.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
MU Akan Lepas Martial Asalkan Ditukar Dengan Willian
Liga Inggris 6 Mei 2018, 15:16
-
Jadwal Bola Hari ini: Chelsea vs Liverpool
Liga Inggris 6 Mei 2018, 13:19
-
Peluang Arsenal dan Chelsea Gaet Jardim Terbuka Lebar
Liga Inggris 6 Mei 2018, 10:04
-
Cegah Bakayoko ke Dortmund, Chelsea Pasang Harga Tinggi
Liga Inggris 6 Mei 2018, 02:52
-
Sembuh Lebih Cepat, Lukaku Mungkin Tampil di Final Piala FA
Liga Inggris 6 Mei 2018, 02:36
LATEST UPDATE
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR