Giroud membawa Arsenal memimpin ketika laga baru berjalan lima menit. Di menit 31, ia kembali mencetak gol lagi dan menggandakan keunggulan The Gunners. Hal ini tentu saja mengakhiri paceklik gol bomber asal Prancis itu dalam lima laga beruntun.
"Dia memberi respon yang baik di lapangan dan inilah yang anda inginkan. Dua punya mental yang kuat dan telah ditunjukkannya hari ini," puji Wenger seperti dikutip talkSPORT.
"Dia tidak banyak bicara, dia hanya kembali ke lapangan, mencetak gol dan memberi assist. Tak ada cara yang lebih baik lagi untuk menunjukkan anda adalah pemain yang baik."
Dengan tambahan tiga poin ini Arsenal masih tetap menghuni peringkat kedua di klasemen Premier League dengan 59 poin. Mereka hanya terpaut satu poin saja dengan pimpinan Chelsea.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho Pernah Tolak Ronaldinho di Chelsea
Liga Inggris 23 Februari 2014, 21:49 -
United dan Chelsea Kejar 'The Next Januzaj'
Liga Inggris 23 Februari 2014, 18:08 -
Terry: Saya Masih Ingin Bertahan di Chelsea
Liga Inggris 23 Februari 2014, 17:12 -
Cetak Dua Gol, Wenger Puji Giroud
Liga Inggris 23 Februari 2014, 15:16 -
Arteta: Arsenal Masih Bisa Juara
Liga Inggris 23 Februari 2014, 13:06
LATEST UPDATE
-
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR