Pemain Inggris mengalami kesulitan musim lalu karena menunjukkan performa buruk dan mendapat cedera, hingga tak masuk skuat Inggris di Euro 2016.
Namun Chamberlain merasa lebih optimis musim ini dan ia mengatakan pada laman resmi klub: "Saya baru berusia 23 dan sekarang saya harus terus bekerja keras. Itulah yang akan saya lakukan, saya ingin merebut semuanya."
"Saya selama ini juga berpikir demikian, namun kini, saya tahu apa yang saya inginkan dan apa yang ingin saya lakukan. Saya harus lebih keras mengenai itu, baik dari segi mental dan juga ketika mendapat kesempatan. Anda harus jadi seperti seorang pembunuh, dengan pendekatan yang anda usung."
"Saya sudah semakin berkembang dan dewasa, saya kira sekarang saya ada di tempat di mana saya tahu benar apa yang harus saya lakukan dan apa yang tidak boleh saya lakukan. Sesederhana itu. Saya hanya fokus dan memastikan saya melakukan itu." [initial]
(sm/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pengakuan Alex Iwobi Yang Nyaris Tinggalkan Arsenal
Liga Inggris 28 September 2016, 22:38
-
Lord Bendtner Cetak Gol Lagi Sejak Tahun Baru 2014
Liga Inggris 28 September 2016, 19:02
-
Ferdinand: Sanchez Penguasa Skuat Arsenal
Liga Inggris 28 September 2016, 18:56
-
Hazard Akui Pressing Arsenal Memang Bagus
Liga Inggris 28 September 2016, 17:45
-
Orang Tua Granit Xhaka Dukung Basel Kalahkan Arsenal
Liga Champions 28 September 2016, 14:41
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR