
"Saya tidak banyak tahu mengenai Muto. Tapi saya rasa bukanlah hal yang bagus membicarakan pemain yang masih bermain untuk FC Tokyo." ujar Jose Mourinho dikutip Sky Sports menanggapi kabar tersebut.
Lebih lanjut, pelatih asal Portugal itu menyampaikan pandangannya atas keterkaitan komersial dengan kebijakan transfer. Dikaitkannya Muto dengan The Blues dipercaya ada hubungannya dengan kesepakatan sponsorship baru dengan Yokohama Rubber.
"Itulah sepakbola modern, manajemen modern. Sepakbola adalah bisnis, sebuah industri. Anda harus berpikir mengenai situasi finansial, khususnya di klub seperti Chelsea yang tak ingin melanggar Financial Fair Play. Anda harus bisa memberi sedikit ruang terkait commercial interest.
"Tapi kami adalah klub sepakbola, kami ingin terus meraih kemenangan dan trofi dan kami tak akan merekrut pemain bila kami tak yakin dengan kemampuannya atau memiliki prospek bagus. Kami tak akan merekrut pemain bila pemain itu tak memiliki kapasitas
untuk bermain bagi Chelsea." [initial]
[polling]1189[/polling]
Upate berita Premier League mu di sini
- Hanya Fokus Derby, Pellegrini Tegaskan Tak Takut Dipecat City
- Ferdinand: Van Gaal Bukan Manajer Keras Kepala
- Mourinho Perintahkan Chelsea All Out Lawan QPR
- Manchester City Tanpa Kompany di Laga Derby?
- Penasaran Playlist Pemain Arsenal di Dalam Bus? Ini Dia Daftarnya
- Mourinho Isyaratkan Hanya Arsenal, MU dan City Yang Bisa Kejar Chelsea
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Oscar ke Juventus Bukan Kemunduran
Liga Italia 11 April 2015, 18:50
-
Mirip Baggio, Dunga Sarankan Juventus Beli Oscar
Liga Italia 11 April 2015, 18:00
-
Mourinho: Chelsea Pantas Ada di Puncak
Liga Inggris 11 April 2015, 15:40
-
Petr Cech Kini Jadi Buruan Inter Milan
Liga Inggris 11 April 2015, 12:16
-
Mourinho Akui Tahun Ini Perburuan Juara Paling Sulit
Liga Inggris 11 April 2015, 11:13
LATEST UPDATE
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 9 Januari 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:43
-
Arteta Kecewa tapi Bangga: Arsenal Perlebar Jarak Jadi 6 Poin Meski Imbang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:36
-
Catatan Menarik Arsenal vs Liverpool: The Reds Jadi Batu Sandungan The Gunners
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:34
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:21
-
AC Milan dan Pelajaran Mahal Tentang Kedewasaan
Liga Italia 9 Januari 2026, 08:55
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 9 Januari 2026, 08:50
-
Kapan El Clasico di Final Piala Super Spanyol 2026: Barcelona vs Real Madrid
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 08:37
-
Jadwal Barca vs Madrid di Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 08:07
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR