Menurut Dunga, Oscar mengingatkannya pada pemain legendaris Juventus dan Italia Roberto Baggio. Dunga percaya, Juventus takkan rugi jika merekrut Oscar.
"Oscar punya teknik dan kemampuan untuk membaca permainan dengan baik. Dia adalah trequartista modern yang serbabisa. Dia mengingatkan saya pada Roberto Baggio," kata Dunga seperti dilansir TuttoSport.
"Saya sudah mengatakan kepada (pelatih Juventus) Massimiliano Allegri bahwa Oscar adalah pemain yang hebat. Lini serang yang diisi dia serta Carlos Tevez dan Alvaro Morata pasti sanggup membuat pelatih mana pun tergila-gila," imbuhnya.
Kontrak Oscar dengan Chelsea masih berlaku hingga 30 Juni 2019. Jika ingin memboyongnya di bursa mendatang, Juventus diperkirakan bakal butuh dana minimal £35,2 juta atau senilai €40 juta. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Oscar ke Juventus Bukan Kemunduran
Liga Italia 11 April 2015, 18:50
-
Mirip Baggio, Dunga Sarankan Juventus Beli Oscar
Liga Italia 11 April 2015, 18:00
-
Mourinho: Chelsea Pantas Ada di Puncak
Liga Inggris 11 April 2015, 15:40
-
Petr Cech Kini Jadi Buruan Inter Milan
Liga Inggris 11 April 2015, 12:16
-
Mourinho Akui Tahun Ini Perburuan Juara Paling Sulit
Liga Inggris 11 April 2015, 11:13
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR