Sang bek veteran mengatakan pada reporter kemarin, bahwa ia tidak mendapat tawaran kontrak baru dari The Blues dan siap untuk mencari klub baru di luar Inggris musim panas mendatang. Sementara Chelsea justru mengeluarkan pernyataan resmi bahwa sang kapten masih punya kans untuk bertahan di Stamford Bridge.
Menurut laporan yang diturunkan oleh The Telegraph, Terry meminta agennya, Paul Nicholls, untuk bertemu dengan klub bulan lau dan membicarakan kontrak baru untuk musim 16/17.
Manajemen Chelsea lantas mengatakan bahwa mereka masih belum bisa memberikan jawaban pasti, hingga mereka menunjuk manajer permanen untuk menggantikan bos interim Guus Hiddink.
Laporan ini mengatakan bahwa Terry dan agennya lantas mengeluarkan ultimatum untuk memaksa kontrak baru disepakati pada bulan Januari, namun klub tetap tak bergeming.
Selama 18 musim membela tim senior, Terry sudah meraih 14 trofi penting di Chelsea, termasuk empat gelar Premier League. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Al Arabi Goda Terry Dengan Fulus Berlimpah
Liga Inggris 2 Februari 2016, 22:32
-
Pellegrini Tanggapi Rumor Latih Valencia
Liga Spanyol 2 Februari 2016, 21:08
-
Pato Akan Warisi Nomor Milik Drogba di Chelsea
Liga Inggris 2 Februari 2016, 19:59
-
5 Klub Yang Bisa Menjadi Pelabuhan Karir Pellegrini Selanjutnya
Liga Inggris 2 Februari 2016, 16:14
-
3 Posisi Yang Bisa Ditempati Pato Pada Skema Permainan Chelsea
Liga Inggris 2 Februari 2016, 16:02
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR