Pemain asal Brasil tersebut akan menjalani masa peminjaman hingga akhir musim ini dari Corinthians. Pato mungkin akan menjalani debutnya saat menghadapi Watford besok.
Dengan memilih angka bekas legendaris, Drogba, yang telah mencatatkan 164 gol dari 381 penampilan bersama The Blues, Pato juga diharapkan bisa mengikuti jejak Drogba selama berkarier di Stamford Bridge.
Nomor 11 ini pernah dikenakan pemain Brasil, , ketika Drogba tak ada di Chelsea. Lalu saat Drogba datang lagi pada tahun 2014, nomor tersebut kembali menjadi milik pemain asal Pantai Gading tersebut.
Drogba kembali meninggalkan Chelsea untuk yang kedua kalinya untuk gabung Montreal Impact pada akhir musim kemarin setelah mengantarkan Chelsea meraih juara. Setelahnya, nomor 11 tak ada yang mengenakan.
Sementara itu, pemain baru lainnya yang didatangkan pada bursa transfer Januari ini, Matt Miazga, akan mengenakan nomor punggung 20. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Al Arabi Goda Terry Dengan Fulus Berlimpah
Liga Inggris 2 Februari 2016, 22:32
-
Pellegrini Tanggapi Rumor Latih Valencia
Liga Spanyol 2 Februari 2016, 21:08
-
Pato Akan Warisi Nomor Milik Drogba di Chelsea
Liga Inggris 2 Februari 2016, 19:59
-
5 Klub Yang Bisa Menjadi Pelabuhan Karir Pellegrini Selanjutnya
Liga Inggris 2 Februari 2016, 16:14
-
3 Posisi Yang Bisa Ditempati Pato Pada Skema Permainan Chelsea
Liga Inggris 2 Februari 2016, 16:02
LATEST UPDATE
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
-
Pelatih Baru Persebaya Bernardo Tavares Waspadai Malut United
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 10:46
-
Mikel Arteta Kembali Gagal Kalahkan Arne Slot
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:25
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 9 Januari 2026, 10:07
-
6 Pelajaran dari Arsenal vs Liverpool: Peluang Emas Terbuang di Emirates
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:48
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 9 Januari 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR