
Mulai musim 2015-16, nama Yokohama Rubber akan terpampang di bagian depan jersey tim utama sampai tim junior Chelsea. Dipastikan sebagai kesepakatan sponsorship terbesar yang dicatat oleh klub asal London itu, Sky Sports melaporkan kesepakatan tersebut bernilai 40 juta poundsterling per tahun.
Nilai itu jauh melampaui 18 juta poundsterling per tahun yang sebelumnya terjalin antara Chelsea dan Samsung. Dan merupakan kesepakatan tertinggi kedua di Premier League setelah Manchester United yang bernilai 53 juta poundsterling per tahun bersama Chevrolet.
"Chelsea dan Yokohama adalah pasangan yang sempurna. Keduanya merupakan organisasi global yang berfokus pada performa dan inovasi, dan juga memiliki ambisi sangat besar serta kultur kesuksesan yang kokoh." ujar chairman Chelsea, Bruce Buck pada situs resmi klub.
Dipastikan pula keduanya mengikat kontrak selama lima tahun. Bos Yokohama Rubber, Nagumo sangat senang dengan kesepakatan ini karena akan memberi peluang bagi perusahaannya untuk lebih dikenal lebih luas lagi. [initial]
Update berita Premier League mu di sini
- Tersingkir, Rodgers Pastikan Liverpool Fokus ke Premier League
- Di Maria Menyesal Gabung Man United?
- Mamadou Sakho Segera Perkuat Liverpool Lagi
- Nani Berharap Bisa Kembali ke Man United
- Van Persie Terancam Absen Empat Pekan?
- Blackett Resmi Perpanjang Kontrak Dengan Man United
- Van Gaal Yakin Blackett Akan Jadi Defender Top
- Marsh Yakin Sterling Bakal Tinggalkan Liverpool Dua Tahun Lagi
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho Senang Salah Dapat Kesempatan Bermain di Fiorentina
Liga Inggris 27 Februari 2015, 23:58
-
'Harry Kane Bisa Lukai Chelsea'
Liga Inggris 27 Februari 2015, 23:10
-
Ini Rencana Singkat Manchester City Untuk Kalahkan Liverpool
Liga Inggris 27 Februari 2015, 21:07
-
Mourinho: Hasil di Final Tak Akan Pengaruhi Musim Chelsea
Liga Inggris 27 Februari 2015, 21:00
-
Scholes: Tackle Barnes Terhadap Matic Tidak Berbahaya
Liga Inggris 27 Februari 2015, 19:45
LATEST UPDATE
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55



















KOMENTAR