Bola.net - - Raksasa Premier League, Chelsea, disebut telah kehilangan kesabaran pada sikap Luis Enrique yang tak kunjung memberi jawaban. Chelsea pun telah mencoret nama Enrique dari daftar kandidat pelatih barunya.
Luis Enrique menajdi incaran nomor satu bagi Chelsea untuk menggantikan Antonio Conte musim depan. Bahkan, pihak The Blues siap menduetkan Enrique dengan Juliano Belletti, yang juga mantan pemain Barca, untuk posisi Direktur Olahraga.
Dikutip dari Diario Sport, Enrique punya alasan kuat mengapa tak kunjung memberi jawaban atas tawaran Chelsea. Mantan pelatih Barcelona ini ragu dengan komitmen manajemen The Blues dalam memberi dukungan pada tugasnya sebagai pelatih.
Enrique saat ini masih belum terikat kontrak dengan klub manapun. Pada bulan Januari lalu, dia mendapat tawaran untuk posisi pelatih Sevilla. Namun, dia menolak dan posisi tersebut akhirnya diambil oleh Vincenzo Montella.
Setelah Enrique lepas, kini Chelsea langsung mengalihkan buruannya kepada sosok Massimiliano Allegri. Pelatih Juventus tersebut telah menyatakan dirinya tertantang untuk melatih klub di luar Italia dan Inggris masuk dalam opsinya.
Sementara itu, Conte masih punya kontrak dengan Chelsea hingga Juni 2019. Tapi, manajer asal Italia tersebut diyakini bakal didepak pada akhir musim nanti.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Champions Penentu Masa Depan Hazard dan Courtois
Liga Inggris 4 April 2018, 23:39 -
Sutton: Duel Liverpool vs City Akan Luar Biasa!
Liga Champions 4 April 2018, 22:43 -
Jika Ada Tim Yang Bisa Kalahkan City, Maka Tim Itu Adalah Liverpool
Liga Champions 4 April 2018, 22:14 -
Chelsea Coret Enrique Dari Daftar Pelatih Baru
Liga Inggris 4 April 2018, 19:05 -
Conte Dipecat, Allegri Senang. Ada Apa?
Liga Inggris 4 April 2018, 12:27
LATEST UPDATE
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03 -
Jadwal Serie A Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 16:36 -
Incaran Harbolnas 10.10: Kenali Ciri Khas 6 Merek Batik Pria Premium Ini
News 3 Oktober 2025, 16:33 -
Jadwal La Liga Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:16 -
Cek Jadwal dan Live Streaming LaLiga 2025/26 Minggu Ini: di Vidio
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:10 -
Prediksi Napoli vs Genoa 5 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 16:06 -
Saksikan dan Nonton LaLiga 2025/26 Sevilla vs Barcelona, Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:02 -
Jadwal Premier League Pekan Ini, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 16:00 -
Cek Jadwal dan Nonton Liga Inggris 2025/26: Eksklusif di Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 15:56 -
Saksikan dan Nonton Liga Inggris Chelsea vs Liverpool: Eksklusif di Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 15:52
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR