
Bola.net - Rumor seputar transfer Dries Mertens dari Napoli ke Chelsea terus berkembang. Menurut laporan terkini dari Italia, pihak The Blues kabarnya sudah mulai bergerak.
Mertens, 32, memperkuat Napoli direkrut dari PSV Eindhoven pada 2013. Kontrak penyerang Belgia itu akan habis pada Juni 2020.
Sebelumnya, Mertens kabarnya diperebutkan oleh Chelsea dan Inter Milan. Melihat situasi terkini, Chelsea sepertinya sekarang berada di urutan terdepan.
Olivier Giroud Bisa Dilepas

Mertens sepertinya takkan memperpanjang kontrak di Napoli. Chelsea berniat menampungnya.
Menurut Sky Sport Italia, Mertens adalah target nomor 1 Chelsea untuk mendongkrak kekuatan lini serang mereka musim depan. Media Italia itu bahkan mengklaim bahwa Chelsea sudah melakukan kontak dan bicara langsung dengan Mertens.
Mertens sudah mengemas 12 gol dan enam assist dalam 29 penampilan untuk Napoli di semua kompetisi musim ini.
Jika Chelsea akhirnya sukses menjalin kesepakatan dengan Mertens, maka mereka tidak bakal ragu melepas Olivier Giroud. Itu bisa menjadi kabar baik bagi Inter atau Lazio, yang diyakini sama-sama menginginkan jasa Giroud.
Sumber: Sky Sport Italia
Baca juga artikel-artikel lainnya:
- Klasemen Akhir Premier League 2019/20 dengan Sistem Points-Per-Game
- Terungkap, Kata-kata Klopp yang Menginspirasi Liverpool Mengalahkan Barcelona
- Chelsea Tambah Masa Abdi Olivier Giroud Sampai Tahun 2021
- Mikel Arteta Diyakini Bakal Sukses Karena Berguru pada Pelatih Terbaik di Dunia
- Hakim Ziyech: Mulai Tanggal 1 Juli 2020, Saya adalah Pemain Chelsea
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Setien dan Rencananya Menjadikan Coutinho 'Nomor 8' Barcelona
Liga Spanyol 25 April 2020, 13:38
-
Fernando Torres, Camp Nou, dan Malam Indah Chelsea di Eropa
Liga Champions 25 April 2020, 11:10
-
Chelsea Diklaim Sudah Kontak Langsung dengan Dries Mertens
Liga Inggris 25 April 2020, 10:00
-
Klasemen Akhir Premier League 2019/20 dengan Sistem Points-Per-Game
Liga Inggris 25 April 2020, 08:59
-
Chelsea Tambah Masa Abdi Olivier Giroud Sampai Tahun 2021
Liga Inggris 25 April 2020, 07:42
LATEST UPDATE
-
Mengapa Liam Rosenior Tak Langsung Debut Usai Resmi Tukangi Chelsea?
Liga Inggris 6 Januari 2026, 20:31
-
Manchester United Pilih Pelatih Interim Sampai Akhir Musim?
Liga Inggris 6 Januari 2026, 19:58
-
Live Streaming Sassuolo vs Juventus - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 6 Januari 2026, 19:45
-
Liam Rosenior Boyong 3 Staf dari Strasbourg ke Chelsea, Debut Resmi di Piala FA
Liga Inggris 6 Januari 2026, 19:42
-
Daftar Pemain Voli Putra Surabaya Samator di Proliga 2026
Voli 6 Januari 2026, 19:31
-
IBL Indonesia 2026 Dimulai 10 Januari 2026, Total Gelar 137 Pertandingan
Basket 6 Januari 2026, 19:15
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 6 Januari 2026, 19:03
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40






















KOMENTAR