Saat Oscar berbenturan dengan Zlatan Ibrahimovic, para pemain The Blues kompak mengeroyok wasit Bjorn Kuipers. Wasit pun terpengaruh dengan kerumunan itu dan memberikan kartu merah kepada Zlatan.
Tak pelak gara-gara hal tersebut pasukan Mourinho kerap mendapatkan kritik dari berbagai pihak. Namun Mourinho mengatakan bahwa para pemainnya tidak melakukan hal yang dituduhkan selama ini.
"Jika pemain saya mengerubungi wasit, maka kami akan dihukum. Kami harus membayar denda dan jika kami melakukan itu, para pemain akan membayar denda. Saat ini kami menjalani kompetisi selama delapan bulan, kami hanya dihukum sekali dan kami membayar denda. Ini sesederhana itu," kata Mourinho kepada reporter.
"Lihat di Premier League dan berapa banyak tim yang didenda. Satu-satunya hal yang saya tahu adalah Chelsea cuma didenda sekali. Ini tanggung jawab saya untuk melatih para pemain dan membantu mereka mengatasi tekanan."[initial]
Baca Juga:
- Terry Tak Mau Chelsea Kehilangan Poin Saat Jamu Soton
- Usai Dikartu Merah, Ibra Berikan Jersey ke Beckham
- Preview & Prediksi Premier League: Chelsea vs Soton
- Data dan Fakta Premier League: Chelsea vs Southampton
- Aksi Tak Terpuji Chelsea Buat UEFA dan Platini Marah
- 76 Juta Poundsterling, Bujet Transfer Mourinho Musim Depan
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sedikit Peluang, Koeman Mau Southampton Tajam Kontra Chelsea
Liga Inggris 13 Maret 2015, 23:40
-
Platini Tak Terkejut PSG Singkirkan Chelsea
Liga Champions 13 Maret 2015, 22:29
-
Mourinho: Saya Optimis Chelsea Juara Premier League
Liga Inggris 13 Maret 2015, 22:18
-
Mourinho Serang Balik Carragher dan Souness
Liga Inggris 13 Maret 2015, 22:05
-
Tersingkir Dari UCL, Mourinho Adakan Rapat Darurat
Liga Inggris 13 Maret 2015, 21:35
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR