De Visser menyatakan bahwa Vitesse telah memainkan Piazon di posisi yang salah selama setengah musim terakhir, membuat produktivitas pemain 20 tahun tersebut turun drastis dan tak pernah menyumbang gol ataupun assist sejak Desember silam.
"Lucas adalah gelandang serang, namun ia dimainkan di posisi yang salah di sisi kiri," keluh De Visser seperti dilansir Voetbal International.
"Selain itu, pengawasan yang dilakukan Vitesse tak terlalu bagus. Mereka mendapatkan apartemen, telepon, dan mobil dengan bebas. Latihan berakhir jam satu siang dan para pemain dibiarkan terdiam di apartemen tanpa pengawasan yang memadai."
Selain Piazon, Vitesse juga meminjam sejumlah pemain muda Chelsea lainnya musim ini. Sebut saja Patrick van Aanholt, Christian Atsu, dan Bertrand Traore.[initial]
Baca Juga
- Terinspirasi Terry, Kalas Ingin Jadi Legenda Chelsea
- Walau Minim Gol, Mourinho Tetap Jamin Masa Depan Torres
- Mata: Saya Akan Selalu Berterima Kasih Pada Chelsea
- Mourinho Isyaratkan Generasi Lama Chelsea Sudah Berakhir
- Chelsea Kerap Tak Bertaji Lawan Tim Kecil, Schurrle Kecewa
- Schwarzer: Bekerja Bersama Mourinho Sungguh Menyenangkan
- Hazard: Chelsea Tak Disiapkan Untuk Main Sepakbola
- Terdepak Dari Liga Champions, Mourinho Kembali Sindir Premier League
- Tiago: Chelsea Kalah Karena Bermain Menyerang
- Terry Sebut Alasan Mengapa Pemain Chelsea Mencintai Mourinho
- Chelsea Dituduh Parkir Bus, Inilah Jawaban Lampard
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Abaikan Cole, Hodgson Dikecam Tony Adams
Piala Dunia 14 Mei 2014, 23:53
-
Lini Belakang Inggris Rapuh, Adams Ingin Terry ke Brasil
Piala Dunia 14 Mei 2014, 23:24
-
Diego Costa Bantah Sepakat Pindah ke Chelsea
Liga Spanyol 14 Mei 2014, 19:04
-
Courtois Bakal Tolak Kembali ke Chelsea Demi Barcelona?
Liga Spanyol 14 Mei 2014, 17:33
-
Jual Mahal ke Barca, Chelsea Disebut Keterlaluan
Liga Spanyol 14 Mei 2014, 15:25
LATEST UPDATE
-
Prediksi Burnley vs Man United 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 03:15
-
Prediksi Parma vs Inter 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Man City vs Brighton 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Prediksi Fulham vs Chelsea 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:05
-
Prediksi Barcelona vs Athletic Club 8 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:00
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 01:21
-
Prediksi Napoli vs Verona 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 00:30
-
Tiket Persib vs Persija Sold Out, GBLA Bakal Dipenuhi Bobotoh
Bola Indonesia 6 Januari 2026, 22:33
-
Skuad Lengkap Real Madrid untuk Piala Super Spanyol 2026: Tanpa Kylian Mbappe
Liga Spanyol 6 Januari 2026, 22:04
-
CPNS 2026: Syarat Pendaftaran dan Waspada Hoaks yang Mengintai
News 6 Januari 2026, 21:54
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40


























KOMENTAR