
Menurut harian terkemuka Inggris itu, selain Falcao, yang harganya diperkirakan mencapai £50 juta, Abramovich juga berniat merekrut Willian senilai £35 juta dari Shakhtar Donetsk. Abramovich ingin tambahan dua amunisi anyar tersebut dapat melapangkan jalan The Blues menuju takhta Premier League 2012/13.
Jika operasi tersebut jadi kenyataan, ditambah Fernando Torres (£50 juta) dan Romelu Lukaku (£18 juta; dipinjamkan ke West Brom), maka Chelsea akan memiliki kuartet barisan depan yang nilai totalnya melebihi £150 juta.
Daily Express juga menyebut bahwa Abramovich sudah mengundang Falcao ke pusat latihan Chelsea. Tujuannya jelas, yaitu demi membujuk striker Kolombia itu agar mau berlabuh di Stamford Bridge.
Manajer interim Rafael Benitez pun telah mengisyaratkan adanya kemungkinan pembelian pemain baru di bulan Januari nanti. Terlebih, Falcao dan Willian sendiri sudah menunjukkan kepada para pendukung Chelsea apa yang sanggup mereka lakukan musim ini.
Falcao mencetak hat-trick ke gawang Chelsea di Piala Super Eropa bulan Agustus silam, sementara Willian membantu Shakhtar mengamankan satu tiket menuju babak 16 besar Liga Champions sekaligus secara tidak langsung menyingkirkan The Blues dari kancah kompetisi paling elit antarklub Eropa. (gmf/dai/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cahill: Benitez Akan Dapatkan Hati Fans
Liga Inggris 26 Desember 2012, 22:00
-
Chelsea Siap Gelontorkan £85 Juta di Bursa Januari
Liga Inggris 26 Desember 2012, 21:54
-
Chelsea Ikuti Perburuan David Villa
Liga Champions 26 Desember 2012, 19:30
-
Sturridge Hengkang, Michu ke Stamford Bridge?
Liga Inggris 26 Desember 2012, 18:00
-
ManUtd, Chelsea dan Liverpool Buru Carlos Mane
Liga Inggris 26 Desember 2012, 15:20
LATEST UPDATE
-
3 Pekerjaan Rumah Mendesak Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025
Tim Nasional 19 November 2025, 17:47
-
Siaran Langsung BRI Super League: Persib vs Dewa United, Tayang di Vidio
Bola Indonesia 19 November 2025, 17:01
-
Pengakuan Emosional Maldini: Sulit Bicara Soal AC Milan, Tapi Hati Tetap Merah Hitam
Liga Italia 19 November 2025, 17:00
-
Simak BRI Super League 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Bola Indonesia 19 November 2025, 16:57
-
Diam dalam Sunyi, MU Ternyata Rajin Pantau Pemain Timnas Jerman Ini
Liga Inggris 19 November 2025, 16:44
-
Dino Zoff Soroti Sepak Bola Italia: Serie A Terlalu Lambat dan Banyak Drama!
Piala Dunia 19 November 2025, 16:31
-
Puja-puji Matheus Cunha untuk Rekrutan Anyar MU Ini: Enak Banget Main Ama Dia!
Liga Inggris 19 November 2025, 16:29
-
Bakal Cabut dari MU, Jadon Sancho Bakal Lanjutkan Karir Jauh dari Inggris
Liga Inggris 19 November 2025, 16:21
-
Duh, MU Tidak Bisa Angkut Joao Gomes di Januari 2026?
Liga Inggris 19 November 2025, 16:11
-
CEO Cloudflare Ungkap Penyebab X dan ChatGPT Lumpuh: Bukan Serangan Siber
News 19 November 2025, 16:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55

























KOMENTAR