
Bola.net - Rencana West Ham untuk merekrut Conor Gallagher di musim panas ini menemui kendala. Tawaran perdana The Hammers telah ditolak oleh Chelsea.
West Ham saat ini sedang aktif berburu gelandang baru di musim panas ini. Mereka butuh sosok baru yang bisa menggantikan kepergian Declan Rice ke Arsenal.
Salah satu gelandang yang kabarnya mencuri perhatian West Ham adalah Conor Gallagher. David Moyes dikabarkan kepincut dengan aksi gelandang muda Chelsea tersebut.
Fabrizio Romano melaporkan bahwa West Ham telah melepaskan tawaran perdana mereka untuk Rice. Namun tawaran itu ditolak mentah-mentah oleh Chelsea.
Simak informasi selengkapnya di bawah ini.
Tawaran Perdana
Menurut laporan Romano, West Ham baru-baru ini mengirimkan tawaran perdana mereka untuk transfer Gallagher.
Nilainya tergolong cukup besar. Mereka mengirimkan tawaran senilai 40 juta pounds plus sejumlah adds on.
Pihak West Ham menilai tawaran mereka itu sudah bagus. Sehingga mereka cukup percaya diri bisa membungkus transfer Gallagher.
Ditolak Chelsea
Laporan yang sama mengklaim bahwa manajemen Chelsea tidak butuh waktu lama untuk menolak tawaran perdana West Ham tersebut.
Pihak The Blues menilai tawaran itu masih terlalu rendah. Karena mereka menghargai pemain didikan akademi mereka itu di angka 50 juta pounds.
Itulah mengapa mereka meminta West Ham untuk menaikkan nilai tawaran mereka jika mereka mau mengamankan jasa Gallagher.
Opsi Alternatif
West Ham sendiri dilaporkan sudah memiliki opsi alternatif jika mereka gagal mendapatkan Gallagher.
The Irons disebut akan mencoba merekrut Scott McTominay dari Manchester United yang harganya masih lebih terjangkau.
Klasemen Premier League
(Fabrizio Romano)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Saingi Chelsea, Arsenal Siap Rekrut Michael Olise
Liga Inggris 25 Juli 2023, 22:28
-
Chelsea Tolak Tawaran Perdana West Ham untuk Conor Gallagher
Liga Inggris 25 Juli 2023, 19:40
-
Mau Michael Olise, Chelsea Harus Bayar Segini ke Crystal Palace
Liga Inggris 25 Juli 2023, 17:20
-
Apakah Harry Maguire Cocok Pindah ke Chelsea?
Liga Inggris 25 Juli 2023, 15:52
-
West Ham Ajukan Tawaran Resmi untuk Conor Gallagher
Liga Inggris 25 Juli 2023, 09:04
LATEST UPDATE
-
Rapor Pemain Chelsea Lawan Fulham: Cucurella Mengecewakan, Palmer Kembali Senyap
Liga Inggris 8 Januari 2026, 08:27
-
Pusing Tujuh Keliling ala Pep Guardiola
Liga Inggris 8 Januari 2026, 08:23
-
Barcelona vs Athletic Club: Rating Pemain Barcelona usai Menang Telak 5-0
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 08:09
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 08:08
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:56
-
Burnley vs Man Utd: Misteri Menit 61, Mengapa Bruno Fernandes Ditarik Keluar?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:44
-
Man of the Match Parma vs Inter: Federico Dimarco
Liga Italia 8 Januari 2026, 07:30
-
Man of the Match Man City vs Brighton: Erling Haaland
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:16
-
Man of the Match Barcelona vs Athletic Club: Raphinha
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 07:04
-
Hasil Parma vs Inter: Chivu Taklukkan Mantan Klub, Nerazzurri Melesat di Puncak
Liga Italia 8 Januari 2026, 06:32
-
Man of the Match Burnley vs Manchester United: Benjamin Sesko
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:12
-
Hasil Man City vs Brighton: Gol Bersejarah Haaland Terasa Hambar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:08
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58






















KOMENTAR