Striker berjuluk Si Kacang Polong Kecil milik Manchester United tersebut musim lalu membukukan 14 gol bagi Setan Merah.
"Saya tak pernah menargetkan jumlah gol saya. Saya tak mau terobsesi dengan gol dan tak mau jadi satu-satunya pemain yang selalu mencetak gol," tuturnya di Manutd.com.
Menuruti Chicharito ia lebih senang timnya menang dari pada mencetak gol namun United kalah. Baginya kepentingan tim di atas kepentingan individu.
"Kita tak bisa bermain satu orang melawan 11 orang. Maka dari itu saya rela menukar seluruh gol saya demi titel untuk Manchester United." (man/lex)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Vidic Ingin Buat United Tak Terkalahkan
Liga Inggris 15 Agustus 2012, 19:39
-
Aguero Berdoa Agar City Juara EPL Lagi
Liga Inggris 15 Agustus 2012, 18:33
-
Chicharito Enggan Patok Jumlah Gol
Liga Inggris 15 Agustus 2012, 17:02
-
5 Alasan MU Bakal Kembali Juarai Liga Inggris
Liga Inggris 15 Agustus 2012, 14:15
-
'Debut' Fletcher Untuk United Berujung Kekalahan
Liga Inggris 15 Agustus 2012, 11:50
LATEST UPDATE
-
Rencana B Juventus Bikin Kaget, Nama Anak Legenda Milan Masuk Daftar Belanja
Liga Italia 12 Januari 2026, 07:39
-
Lewati 3 Bulan Berat, Vinicius Akhiri Puasa Gol di Final Supercopa de Espana!
Liga Spanyol 12 Januari 2026, 07:00
-
Inter Milan Siap Bajak Dusan Vlahovic dari Juventus, AC Milan Terancam Kena Tikung!
Liga Italia 12 Januari 2026, 07:00
-
Vinicius Ditarik Keluar di Final Supercopa, Xabi Alonso Beri Penjelasan
Liga Spanyol 12 Januari 2026, 06:53
-
Bukan Hanya Masalah Mental, Ini Peringatan Fletcher untuk Calon Pelatih Baru MU
Liga Inggris 12 Januari 2026, 06:15
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 12 Januari 2026, 05:36
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR